Apa itu otot ?
Otot itu sel yang ada di tubuh . Selnya berbeda dengan sel lainya, sel otot penuh dengan mitocondria sehingga mempunyai sumber energi yang besar untuk aktivitas maka otot sering sebagai efektor tubuh OK, Sel otot akan mengumpul membentuk jaringan otot . yang kemudian kita kenal dengan sebutan daging yang terbungkus oleh jaringan diluarnya epithel membentuk kulit. ( Begitu sederhannya )
- Otot merupakan alat gerak aktif karena kemampuan berkontraksi.
- Otot memendek jika sedang berkontraksi dan memanjang jika berelaksasi.
- Kontraksi otot terjadi jika otot sedang melakukan kegiatan, sedangkan relaksasi terjadi jika otot sedang beristirahat.
Pada tubuh Otot memiliki 3 karakter, yaitu:
- Kontraksibilitas yaitu kemampuan otot untuk memendek dan lebih pendek dari ukuran semula, hal ini teriadi jika otot sedang melakukan kegiatan.
- Ektensibilitas, yaitu kemampuan otot untuk memanjang dan lebih panjang dari ukuran semula.
- Elastisitas, yaitu kemampuan otot untuk kembali pada ukuran semula.
Secara detail Otot tersusun atas dua macam filamen dasar, yaitu
- filament aktin
- filament miosin.
- Filamen aktin tipis dan filament miosin tebal.
- Kedua filamen ini menyusun miofibril.
- Miofibril menyusun serabut otot dan serabut otot serabut otot menyusun satu otot.
Perhatikan cerita novelnya
Pada saat otot berkontraksi, impuls datang melalui neuron muskular berupa
lepasan cairan asetilkolin dan diterima di tubulus. Impuls dihantarkan kemudian
melewati retikulum sarkoplasma sehingga keluarlah ion Ca2+ akan ditangkap oleh
troponim C dalam gugus aktin. Sehingga menyebabkan miosin mengikat aktin. Aktin
bergerak karena dorongan miosin menuju pita H sehingga pita I dan zona H
menghilang.Terikatnya miosin pada aktin membutuhkan ATP sebagai energi
penggerak terus buat relaksasinya dimulai ketika ion Ca2+ terlepas dari
ikatannya dengan troponim c sehingga menyebabkan terlepasnya ikatan antara
daerah aktif pada kepala miosin dengan aktin sehingga aktin akan kembali ke
posisi semula, Panjang pita I dan zona H kembali seperti semula ini terjadi
karena ATP yang diperlukan habis dalam proses produk energinya sehingga terjadi
relaksasi
DETAIL
JENIS OTOT1. Otot lurik / Otot motoritas/ Otot rangka/otot serat lintang/Otot Volunter
- Protoplasma mempunyai garis-garis melintang / myofibril heterogen
- Myofibril berupa serabut ada yang kasar ada yang halus sehingga terkesan terlihat gelap dan terang (lurik)
- Pada umumnya otot ini melekat pada kerangka sehingga disebut juga otot kerangka.
- Otot ini dapat bergerak menurut kemauan kita (otot sadar)
- Pergerakannya cepat tetapi lekas lelah
- Rangsangan dialirkan melalui saraf motoris.
- Inti sel jumlahnya banyak dan berada di tepi
2. OTOT POLOS / OTOT TAK SADAR ( VOLUNTER)
- Protoplasmanya tersusun atas myofibril yang homogen
- Licin tidak mempunyai garis-garis melintang sehingga terkesan polos
- Otot-otot ini terdapat di alat-alat viscera dalam seperti ventrikulus, usus, kandung kemih, pembuluh darah dan lain-lain,
- Dapat bekerja di luar kemauan kita (otot tak sadar) oleh karena rangsangannya melalui saraf otonom.
- inti satu di tengah
- bentuknya seperti gelendong ujung menyempit tengah menggelembung
- Bentuknya menyerupai otot serat lintang
- Di dalam sel protoplsmanya terdapat serabut-serabut melintang yang bercabang-cabang
- Fungsinya seperti otot polos, dapat bergerak sendiri secara otomatis
- Mendapat rangsangan dari susunan otonom.
- Otot semacam ini hanya terdapat pada jantung yang mempunyai fungsi tersendiri.
DETAIL / DESKRIPSI OTOT LURIK
- Otot Lurik Sebagian besar otot tubuh ini melekat pada kerangka,
- Dapat bergerak secara aktif sehingga dapat menggerakkan bagian-bagian kerangka dalam suatu letak yang tertentu.
- Jadi Otot kerangka merupakan sebuah alat yang menguasai gerak aktif dan memelihara sikap tubuh.
- Dalam keadaan istriahat, keadaannya tidak kendur sama sekali, tetapi mempunyai ketegangan sedikit yang disebut tonus.
- Ini pada masing-masing orang berlainan bergantung pada umur, jenis kelamin, dan keadaan tubuh.
- Bagian-bagian dari otot yaitu :
- Kepala otot (muskulus kaput)
- Empal otot (muskulus venter)
- Ekor otot (muskulus kaudal)
- Kepala dan ekor otot merupakan jaringan ikat yang kuat disebut tendon,
- tendon yaitu tempat melekatnya otot pada tulang.
- Tempat melekatnya kepala otot pada pangkal tulang yang tidak bergerak sebagai tumpuan disebut origo
- Dan tempat melekatnya ekor otot yang menempel pada tulang yang bergerak dinamakan insersio.
- Di bagain tengah bentuknya gembung terdiri dari berkas-berkas otot yang merupakan bagian aktif dalam berkontraksi yaitu muskulus venter.
REVIEW
All about preparation, what next what next, do what you can
do NOW, concern about risk, do not do it the same way one to another, do it
with enthusiastic, do it with love and pray before everything
Izin copy gambarnya ya buat di blog and di share.....
ReplyDeletemakasih,,,yaaaaaa,,,,
ReplyDeletecukup merasa terbantu dengan adanya datadi atas,,,
dapus nya mana pak?
ReplyDeleteotot polos itu salah,, yang bener involunter / tidak sadar.
ReplyDeleteBAGUS DAN LENGKAP SEMUANYA
ReplyDeletetolong,jngn di ksih warna backgroundnya
ReplyDeleteBagus sangat berguna
ReplyDelete