Siang yang agak santai ini otak atik UN biologi akhirnya bisa dipostingkan tulisan ini semoga bisa membantu anak anak kelas XII mengerjakan Ujian Nasional Biologi dengan hasil maksimal OK
- Menjelaskan hubungan bakteri dan perannya dalam kehidupan.
- Siswa dapat menjelaskan peran organism protista tertentu dalam kehidupan
- Siswa dapat menjelaskan peran spesies jamur tertentu dalam kehidupan
- Siswa dapat menjelaskan peran tumbuhan tertentu dalam kehidupan
- Siswa dapat menjelaskan peran hewan tertentu dalam kehidupan
- Disajikan ciri-ciri ekosistem tertentu, siswa dapat menentukan macam ekosistem dimaksud , siswa mampu menentukan jenis keaneka ragaman hayati
- Disajikan gambar interaksi/aliran energy dalam ekosistem, siswa dapat menentukan fungsi dan kedudukan suatu organism
- Disajikan gambar struktur jaringantumbuhan,siswa dapat menjelaskan macam jaringan dan fungsinya.
- Disajikan gambar struktur jaringanhewan/manusia, siswa dapat menjelaskan macam jaringan dan fungsinya
- Disajikan gambar kerja otot tertentu,siswa dapat menentukan otot / nama mekanisme kerja otot
- Disajikan system pencernaan, siswa dapat menentukan bagian yang ditentukan bioprosesnya
- Disajikan gambar/diagram sirkulasi, siswa dapat menentukan bagian yang ditentukan bioprosesnya
- Siswa dapat menentukan bagian tertentu dari bagian system pernafasan yang ditentukan bioprosesnya
- Siswa dapat menentukan bagian tertentu dari bagian system ekskresi yang ditentukan bioprosesnya
- Siswa dapat menentukan bagian tertentu dari bagian system koordinasi yang ditentukan bioprosesnya
- Siswa dapat menentukan bagian tertentu dari system reproduksi yang ditentukan bioprosesnya
- Disajikan deskripsi gangguan fungsi pada system gerak, siswa dapat menentukan macam gangguan dimaksud
- Disajikan deskripsi gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada sistem peredaran darah, siswa dapat menentukan macam gangguan dimaksud.
- Disajikan deskripsi gangguan suatu fungsi yang mungkin terjadi pada sistem pencernaan, siswa dapat menentukan macam gangguan dimaksud.
- Disajikan deskripsi gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada system respirasi, siswa dapat menentukan gangguan dimaksud
- Disajikan deskripsi gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada system ekskresi, siswa dapat menentukan gangguan dimaksud.
- Disajikan deskripsi gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada system koordinasi, siswa dapat menentukan gangguan dimaksud
- Disajikan gambar struktur sel (hewan/tumbuhan), siswa dapat menjelaskan organel dan fungsi organel yang ditentukan
- Siswa dapat menentukan susunan struktur DNA/RNA
- Siswa dapat menentukan proses katabolisme/anabolisme berdasarkan data-data yang disajikan
- Disajikan produk/pemecahan masalah bioteknologi, siswa dapat menjelaskan/menentukan prinsip-prinsip dasar (teknik bioteknologi konvensional/modern) yang dikembangkan
- Disajikan deskripsi persilangan mono/dihibrida siswa dapat menentukan rasio/jumlah keturunan tertentu
- Disajikan proses percobaan tentang asal-usul makhluk hidup yang dilakukan para ahli, siswa dapat menjelaskan hasil percobaannya
- Siswa dapat menjelaskan pandangan/pokok-pokok pikiran tentang teori evolusi dari ahli tertentu dari fakta-fakta yang disajikan
- Disajikan gambar bakteri tertentu, siswa dapat mengklasifikasikan berdasarkan ciri-cirinya
- Disajikan gambar anggota protista (Protozoa, alga), siswa dapat mengklasifikasi kan pada tingkat kelas organisme dimaksud.
- Disajikan ciri-ciri jamur , siswa dapat mengklasifikasi kan pada tingkatan divisi/spesies organisme dimaksud.
- Disajikan ciri-ciri Plantae (lumut, paku, biji), siswa dapat mengklasifikasikan pada tingkatan divisi/subdivisi/kelas organism dimaksud.
- Disajikan ciri-ciri animalia (avertebrata/vertebrata), siswa dapat mengklasifikan pada tingkatan filum/kelas organism dimaksud
- Siswa dapat menjelaskan dampak perubahan perusakan/pencemaran lingkungan atas sebab perbuatan manusia
- Disajikan bagan daur biogeokimia, siswa dapat menentukan organisme/peran organisme/perubahan yang terjadi pada bagian yang ditentukan
- Disajikan gambar kerja otot (kontrasi/relaksasi), siswa dapat mengidentifikasi mekanisme kerja yang terjadi.
- Disajikan gambar/deskripsi kerja jantung, siswa dapat mengidentifikasi mekanisme kerja /aliran darah yang terjadi
- Disajikan gambar/deskripsi organ pencernaan, siswa dapat mengidentifikasi kerja system pencernaan secara kimiawi.
- Disajikan gambar/deskripsi kerja system pernapasan , siswa dapat mengidentifikasi mekanisme kerja yang terjadi
- Disajikan gambar/deskripsi organ hati, siswa dapat mengidentifikasi proses ekskresi yang terjadi pada organ tersebut
- Disajikan gambar otak, siswa dapat mengidentifikasi proses kerja asosiasi pada bagian-bagian tersebut
- Disajikan gambar/deskripsi pembentukan ovum/menstruasi pada tahapan tertentu, siswa dapat mengidentifikasi proses yang terjadi
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system gerak, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system sirkulasi, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system pencernaan, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system respirasi, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system ekskresi, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system koordinasi, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi gangguan/penyakit pada system reproduksi, siswa dapat mengidentifikasi macam gangguan/penyakitnya
- Disajikan deskripsi mekanisme transport lewat membran, siswa dapat mengidentifikasi macam transport yang terjadi
- Disajikan grafik kinerja enzim karena pengaruh factor tertentu, siswa dapat mengidentifikasi kinerja optimal enzimtersebut
- Disajikan bagan proses anabolisme siswa dapat mengidentifikasi tempat terjadinya reaksi dan hasil reaksinya
- Disajikan deskripsi proses fermentasi dengan organisme tertentu, Siswa dapat mengidentifikasi hasilnya
- Disajikan gambar/deskripsi tahapan reproduksi sel, siswa dapat mengidentifikasi proses perubahan yang terjadi
- Disajikan bagan proses/deskripsi sintesis protein, siswa dapat mengidentifikasi tahapan proses yang ditentukan.
- Disajikan produk bioteknologi konvensional/modern, siswa dapat mengidentifikasi dampak (positif/negative) terhadap berbagai aspek kehidupan (salingtemas)
- Disajikan diagram/deskripsi persilangan dari penyimpangan semu hukum mendel tertentu, siswa dapat mengidentifikasi rasio keturunan tertentu
- Disajikan gambar gametogenesis, siswa dapat mengidentifikasi proses perubahan pada bagian yang ditentukan
- Disajikan genotip individu tertentu karena kondisi normal/pautan, siswa dapat mengidentifikasi macam gamet yang diperoleh
- Siswa dapat mengidentifikasi cara-cara yang dapat ditempuh untuk menghindari penyakit/gangguan yang sifatnya enurun pada manusia
- Disajikan bukti/petunjuk evolusi, siswa dapat mengidentifikasi kesesuaiannya dengan pandangan ahli evolusi tertentu
- Disajikan gambar berbagai eubacteria , siswa dapat menganalisis klasifikasi pada tingkatan tertentu menggunakan kunci determinasi
- Disajikan gambar berbagai protista , siswa dapat menganalisis klasifikasi pada tingkatan tertentu menggunakan kunci determinasi
- Disajikan gambar berbagai jamur , siswa dapat menganalisis klasifikasi pada tingkatan tertentu menggunakan kunci determinasi
- Disajikan gambar berbagai tumbuhan , siswa dapat menganalisis klasifikasi pada tingkatan tertentu menggunakan kunci determinasi
- Disajikan gambar berbagai hewan , siswa dapat menganalisis klasifikasi pada tingkatan tertentu menggunakan kunci determinasi
- Disajikan kasus perubahan lingkungan karena pencemaran, siswa dapat menganalisis dampak yang terjadi bagi kehidupan
- Disajikan data keluhan penderita yang mengganggu system gerak yang dialminya, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialmi penderita
- Disajikan data gangguan pada system sirkulasi seseorang, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialami orang tersebut
- Disajikan data gangguan pada system pencernaan seseorang, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialami orang tersebut
- Disajikan data gangguan pada system respirasi seseorang, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialami orang tersebut
- Disajikan data gangguan pada system ekskresi seseorang, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialami orang tersebut
- Disajikan data gangguan pada system koordinasi seseorang, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialami orang tersebut
- Disajikan data gangguan pada system koordinasi seseorang, siswa dapat menganalisis macam gangguan yang dialami orang tersebut
- Disajikan data/deskripsi hasil percobaan pengaruh factor eksternal terhadap pertumbuhan tumbuhan, siswa dapat menyimpulkan factor yang mempengaruhi pertumbuhan dimaksud
- Disajikan gambar/hasil percobaan transport lewat membrane, siswa dapat menyimpulkan mekanisme transport yangterjadi
- Disajikan data percobaan kerja enzim, siswa dapat menganalisis hasil percobaan yang diperoleh
- Disajikan peta silsilah pewarisan penyakit/gangguan (albino, butawarna, hemofili, gangguan mental) pada manusia,siswa dapat mengintepretasi pewarisan sifat tersebut pada keturunannya
- Disajikan kasus /fakta terjadinya evolusi, siswa dapat mengintepretasikan hubungan teori dan prinsip berdasarkan pandangan ahli evolusi tertentu
- Disajikan deskripsi fenomena evolusi organic (pandangan lama/baru), siswa dapatmengintepretasi mekanisme pembentukan spesies baru
klik kanan (Mouse) open link new tab ....perbesar OK
Kunci Lainnya
SOAL 1
SOAL 2