Tuesday, June 1, 2021

TRY OUT SIMAK UI 03

1. Sel berikut ini yang tidak memiliki mitokondria adalah ....
A. eritrosit
B. sel hati
C. sel otot
D. leukosit
E. sel saraf

2. Berikut ini hewan yang memiliki system peredaran terbuka adalah 
A. ikan
B. katak
C. salamander
D. cacing tanah
E. kupu-kupu

3. Perhatikan gambar ini 

Jamur pada gambar dapat dimanfaatkan sebagai obat tradisional untuk penyembuhan gangguan hati adalah ....
A. Ganoderma applanatum
B. Auricularia polytricha
C. Volvariella volvaceae
D. Agaricus bisporus
E. Pleurotus astreatus

4. Oksigen dihasilkan oleh organisme berikut ini, kecuali ....
A. Cyanophyta
B. Rhodophyta
C. Fitoplankton
D. Bacterio purpurin
E. Zooplankton

5. Yang berperan dalam proses gutasi pada tumbuhan adalah ....

A. lentisel
B. emisarium
C. stomata
D. noktah
E. plasmodesmata

6. Perhatikan gambar ini 

Berikut ini merupakan bahan yang diperlukan dalam teknik Polymerase Chain Reaction (PCR) dalam bioteknologi adalah:
1. DNA polimerase
2. DNA template
3. dNTP
4. Oligonukleotida primer

7. Tumbuhan yang memiliki tipe jaringan angkut kolateral terbuka adalah:
1. gymnospermae
2. pterydophyta
3. dikotil
4. monokotil

8. Bila sel tumbuhan ditempatkan pada larutan yang hipotonik maka akan terjadi:
1. air keluar dari protoplasma
2. terjadi kenaikan tekanan turgor
3. terjadi kenaikan tekanan osmotik
4. air masuk ke dalam protoplasma

9. Serangga berikut ini yang mengalami metamorfosis sempurna adalah:
1. kupu-kupu
2. kutu buku
3. lebah
4. laba-laba

10. Proses evolusi dapat terjadi melalui:
1. mutasi
2. rekombinasi gen
3. domestikasi
4. seleksi alam

11. Viral dapat dijadikan vektor dalam Teknik penyisipan gen.
SEBAB
Viral dapat diisolasi dari sel bakteri.

12. Anenamel merupakan kelainan genetis yang terpaut pada Kromosom sex X.
SEBAB
Penderita anenamel dapat berkelamin lakilaki atau perempuan.

13. Eutrofi kasi dapat meningkatkan populasi ikan diperairan.
SEBAB
Kadar oksigen diperairan akan bertambah karena proses eutrofi kasi.

14. Kandungan senyawa organik di danau eutrofik lebih banyak dibandingkan dengan danau oligotrofi k.
SEBAB
Pada danau oligotrofi k konsentrasi oksigennya lebih stabil.

15. Protein sel tunggal dapat dijadikan sumber makanan alternatif di masa yang akan datang.
SEBAB
Protein sel tunggal dari alga mengandung zat makanan seperti karbohidrat, protein, dan lemak.

LAGI YA

1. Postulat Oparin dan Haldane menyatakan bahwa terbentuknya senyawa organik dan anorganik secara kimiawi kerap terjadi di atmosfer dan air pada saat kondisi awal terbentuknya bumi. Saat ini haltersebut tidak terjadi karena....

A. konsentrasi uap air di atmosfer tinggi
B. konsentrasi oksigen di atmosfer tinggi
C. konsentrasi ozon di atmosfer tinggi
D. konsentrasi karbondioksida di atmosfer tinggi
E. konsentrasi nitrogen di atmosfer tinggi
Pembahasan :
Pembentukan senyawa organik dari senyawa anorganik dalam postulat Oparin - Haldane hanya bisa terjadi dalam kondisi atmosfer purba. Pada saat ini hal tersebut tidak terjadi karena bumi modern sekarang sudah banyak mengandung oksigen dari fotosintesis. Oksigen yang menghalangi reaksi spontan pembentukan molekul organik karena oksigen menyerang ikatan kimia dan megekstrak elektron.
Jawaban B

2. Agen infeksi tidak memiliki asam nukleat adalaha....
A. bacterium
B. prion
C.bakteriofage
D. viriod
E. virion
Pembahasan :
Prion adalah molekul protein tinggi penginfeksi yang bersifat patogen dan dapat dipindahkan ke sel inang lainnya.
Jawaban B

3. Lisosom merupakan organel yang benyak terlibat dalam berbagai peran. Pernyataan di bawah ini yang tidak berkaitan dengan lisosom adalah....
A. reabsorpsi (penyerapan kembali) atau hilangnya ekor pada kecebong (anak kodok)
B. perusakan komponen sel yang sudah tidak diperlukan
C. ikut berperan dalam sistem pertahanan tubuh
D. mengandung enzim katalase untuk memecah senyawa toksik H2O2
E. mengandung enzim hidrolitik untuk karbohidrat, protein, asam nukleat, dan lemak.
Pembahasan :
Lisosom adalah organel yang berbentuk bulat yang dibatasi oleh sistem membran tunggal dihasilkan oleh aparatus golgi
Fungsi lisosom :
- berperan dalam sistem pertahanan tubuh (organel sel yang dimiliki oleh leukosit fagositik)
- mengandung enzim hidrolitik
- perusakan komponen sel yang sudah tidak diperlukan
- berperan pada hilangnya ekor pada kecebong
Jawaban : B

4. Di suatu pulau A terdapat populasi lalat hijau sayap panjang mata merah. Suatu saat muncul mutan lalat hijausayap pendek mata biru. Dalam waktu cepat jumlah individu lalat hijau sayap pendek mata biru semakin meningkat dalam populasi. Seiring waktu, ternyata juga muncul individu-individu lalat hijau sayap pendek mata merah dan lalat hijau sayap panjang mata biru. Ketika terjadi angin kencang, beberapa individu lalat hijau sayap panjang mata biru terbawa angin ke pulau B. Beberapa waktu kemudian populasi lalat hijau sayap panjang mata biru mengoloni pulau B. Di pulau B hidup lalat kuning yang berukuran lebih kecil yang hingga kini tetap hidup berdampingan dengan lalat hijau sayap panjang mata biru.
Berikut ini adalah pernyataan yang benar terkai dengan cerita di atas.
A. lalat hijau mata merah menjadi kompetitor lalat hijau mata biru
B. lalat hijau sayap panjang mata biru menjadi kompetitor lalat kuning
C. lalat hijau sayap panjang mata biru memiliki relung yang sama dengan lalat kuning di pulau A
D. lalat hijau sayap panjang mata merah memiliki relung yang sama dengan lalat kuning di pulau A
E. lalat hijau sayap panjang mata biru memiliki relung yang berbeda dengan lalat kuning di pulau B
Pembahasan :


5. Apabila pada membran merah postsinaptic yang terbuka hanya gerbang ion K, maka....
A. membran postsinaptic akan melepas neurotransmiter.
B. akan terbentuk suatu excitiatory postsinaptic potential (EPSP)
C. neuron postsinaptic akan terstimulasi
D. neuron postsinaptic akan terhambat.
E. ion Ca akan dilepaskan.
Pembahasan :
Jika hanya gerbang ion K yang terbuka, maka kondisi membran post sinaptic dalam keadaan repolarisasi sehingga neuron post sinaptic akan terhambat.
Jawaban D

6. Metabolisme glukosa dalam otot jantung menyebabkan jantung berkontraksi maksimal. Namun metabolisme yang terjadi secara terus menerus akan menyebabkan otot jantung menjadi fatig. Pernyataan dibawah ini yang dapat menjelaskan hal tersebut adalah....
A. laju self-excitation meningkat
B. meningkatnya viskositas plasma darah mempengaruhi frekuensi denyut jantung.
C. masuknya ion Ca terhambat
D. serabut-serabut otot jantung putus
E. suplai energi berhenti akibat ATP tidak terurai
Pembahasan :
Metabolisme glukosa yang terjadi secara terus-menerus akan menyebabkan otot jantung menjadi lelah (fatig) hal ini terjadi karena adanya peningkatan laju kontraksi otot jantung.
Jawaban : A

7. Volume darah yang beredar di dalam tubuh manusia sebesar 8% dari berat badan, sedangkan sekitar 55% dari darah tersebut adalah plasma darah, sisanya adalah sel darah. Berat sel darah pada orang yang mempunyai bobot 70 kg adalah...
A. 2,52 kg
B. 2,87 kg
C. 2,98 kg
D. 3,12 kg
E. 3,52 kg
Pembahasan :
Berat badan 70 kg
- volume darah yang beredar = 8/100 x 70 kg = 5,6 kg
- kandungan plasma darah 55% dari darah, maka kandungan sel darah = 100% - 55% = 45%
- Berat sel darah = 45/100 x 5,6 kg = 2,52 kg
Jawaban : A

Petunjuk B
8. Untuk setiap gen, salah satu dari kedua untui DNA berfungsi sebagai cetakan untuk transkripsi
SEBAB
Setiap triplet disebut kodon yang menentukan asam amino yang akan ditambahkan pada posisi yang sesuai di sepanjang rantai polipeptida

Pembahasan :
Transkripsi adalah pencetakan RNAd dan DNA rantai sense. Kodon adalah 3 basa nitrogen (triplet) yang menentukan asam amino yang akan dibuat. Pernyataan tersebut tidak menunjukkan sebab akibat.
Jawaban B

9. Giberelin dapat memacu pembentukan buah tanpa didahului fertilisasi
SEBAB
Pemberian Giberelin pada bunga akan merangsang peristiwa partenokarpi

Pembahasan :
Pernyataan salah.
Fitohormon Giberelin menyebabkan terjadinya buah tanpa biji (seedles)yang mengalami penyerbukan normal dan fertilisasi. Embrio yang terbentuk mengalami aborsi sesaat setelah fertilisasi. Kondisi tersebut yang menyebabkan STENOSPERMOCARPY, contoh : anggur
Alasan : salah
Parthenocarpy merupakan pembentukan buah tanpa didahului fertilisasi, yang menghasilkan buah tanpa biji. Fenomena ini dipicu oleh hormon auksin
Jawaban : E

Petunjuk C
10. Reaksi terang pada siklus Klavin bekerja sama mengubah energi cahaya menjadi energi kimiawi berupa makanan. Proses yang terjadi pada reaksi terang adalah....
(1) menghasilkan ATP dan menguraikan air
(2) membentuk gula dari karbondioksida
(3) melepaskan oksigen dan membentuk NADPH
(4) menggunakan ATP untuk energi dan NADPH untuk pereduksi
Pembahasan :
Proses yang terjadi pad reaksi terang adalah menghasilkan ATP dan menguraikan air (fotolisis) sehingga melepaskan oksigen dan membentuk NADPH
Jawaban : E

11. Pernyataan yang benar mengenai lumut, paku dan tumbuhan berbunga di bawah ini adalah...
(1) secara alami, spora dapat tumbuh menjadi individu baru
(2) menghasilkan sel telur dan sperma
(3) fase sporofit lebih panjang daripada fase gametofit
(4) memiliki organ reproduksi seksual
Pembahasan :
Lumut, paku dan tumbuhan berbunga memiliki persamaan : memiliki organ reproduksi seksual yang dapat menghasilkan sel telur dan sperma.
Spora hanya terdapat pada tumbuhan lumut dan paku
fase saprofit lebih dominan pada tumbuhan paku dan tumbuhan berbunga
Fase gametofit lebih dominan terdapat pada tumbuha lumut.
Jawaban B

12. Karakter berikut, yang bukan merupakan karakteistik dari ikan Lamprey adalah...
(1) memiliki rahang yang kuat
(2) tulang rawan
(3) sisik plakoid
(4) mulut penghisap
Pembahasan :
Ikan lamprey adalah vertebrata kelas Agnatha, yang mempunyai ciri-ciri antara lain :
- tidak mempunyai rahang
- tidak bersisik
- notokorda menetap seumur hidup
- mulutnya terletak disebelah ujung dan cara mem[eroleh makanannya dengan melubangi mangsa dan selanjutnya mengisap cairan tubuhnya.
Jawaban : B

TRY OUT SIMAK UI 2

1. Pernyataan berikut yang berk aitan dengan produksi energi terbarukan dari mikroorganisme fotosintetik a dalah...
A. Saccharomyces sp. menghasilkan bioetanol.
B. Methanothrix sp. mengh asilkan gas metan.
C. Lactobacillus sp. mengh asilkan asam asetat.
D. Hydrogenobacter sp. menghasilkan gas hidrogen .
E. Chlorella sp. menghasilkan biodisel.

ANS: E

Pembahasan:

Chlorella sp adalah jenis mikroorganisme fotosintetik yang mengandung minyak sekitar 28-32 % dari berat kering yang dapat digunakan untuk mengkatalisis triglyceride menjadi methyl ester
(biodiesel) dengan mekanisme transterifikasi. Biodisel mer upakan salah satu jenis energi terbarukan.

Jawaban: E

2. Pernyataan berikut ini yang benar mengenai kategori tumbu han parasit adalah...
A. Lumut kerak termasuk p arasit fakultatif.
B. Cendana (Santalum ) tidak digolongkan sebagai hemiparasit.
C. Tumbuhan kantung semar (Nepenthes sp.) merupa kan parasit fakultatif.
D. Tumbuhan Rafflesia arn oldii termasuk parasit obligat.
E. Tumbuhan tali putri (Cu scuta sp.) merupakan parasit fakultatif.

Pembahasan:

Parasit obligat adalah tumbuhan parasit sejati yang tidak daapat hidup tanpa inangnya. Contoh para sit obligat adalah Rafflesia arnoldii, tal i putri (Cuscuta), benalu, dan padma. Parasit fakultatif adalah tumbuhan parasite yang menggantungkan Sebagian sumber energinya dari inang, naamun jika inangnya mati maka masih bi sa hidup. Contoh parasit fakultatif adalah mistletoe, parasit fakultatif masih memiliki organ fotosintetik yang berfu ngsi secara normal sebagaimana tumbuhan bukan parasite Hemiparasit adalah tumbuhan
yang bersifat parasit hanya dalam Sebagian tahap perkembang annya.
Contoh hemiparasit adalah cendana.

Jawaban: D

3. Semua karakter berikut ini ditemukan pada Arthropoda, KECUALI....
(A). rongga tubuh sejati
(B). persendian pada kaki
(C). segmentasi pada tubuh
(D). eksoskeleton yang terbuat dari kitin
(E). sistem peredaran darah tertutup

Pembahasan:

Arthropoda adalah he wan tak bertulang belakang yang memiliki tubuh beruas-ruas atau bersegmen dan kaki yang bersendi. Arthropoda adalah filum yang paling besar dalam dunia hewan dan mencakup serangga, laba-laba, udang, lipan, dan hewan sejenis lainnya. Arthropoda adalah hewan yang memiliki sistem peredaran darah terbuka dan darah nya berwarna biru, karena mengandung he mosianin.

Jawaban: E

4. Hewan yang tampak pada ga mbar di atas adalah hewan yang memiliki...
(A). sel otot dan jaringan saraf
(B). otak dan duaTapisan em brional
(C). tiga lapisan embrional dan otak
(D). tiga lapisan embrional dan sel otot
(E). jaringan saraf dan dua lapisan embrional

Pembahasan:

Hewan yang tampak pada ga mbar di atas adalah ubur-ubur. Ubur-u bur adalah sejenis hewan laut yang ter masuk dalam filum Coelenterata (Cnidaria) dan merupakan hewan dari kelas Scyphozoa. Scyphozoa adalah hewan ya ng memiliki bentuk tubuh seperti mangkuk .

Beberapa Ciri-ciri Ubur-ub ur
1. Tidak memiliki otak
2. Memiliki impuls saraf yang dapat mendeteksi sinyal lingkungan 
3. Merupakan hewan dipoblastik (tubuhnya terdapat dua lapisan). 
4. Lapisan luar yang disebut epidermis dan lapisan dalam yang disebut gastrodermis
5. Sistem pernafasan ubur-ubur melalui kedua lapisa n sel dengan
menyerap oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida ke sekitarnya
6. Berbentuk seperti mangkuk terbalik

Jawaban: E

Untuk pembahasan soal biologi lainnya, silahkan lihat disini.

5. Pada saat kita makan bu ah mangga, bagian buah yang kita makan adalah jaringan...
(A). perikarp
(B). eksokarp
(C). endokarp
(D). mesokarp
(E). endosperma

Pembahasan:

Pada buah berdaging seperti mangga, perikarp tebal dan berair dan dapat dibedakan menjadi tiga lapisan. Lapisan tersebut adalah Eksokarp (dinding/lapisan luar), mesokarp (dinding/lapisan bagian tengah) dan endokar p (dinding/lapisan dalam). Cadangan m akanan disimpan dalam endosperm atau perisperm. Endosperm adalah jaringan penyimpan yang memberi makanan untuk embrio dan kecambah muda Pada kebanyakan biji, proporsi cadangan makanan tersimpan dalam embrio atau di luar embrio beragam. Daging mangga yang biasa kita makan merupakan bagian dari jaringan endosperm, karena selain untuk membukus biji, daging juga berfungsi sebagai cadangan makanan untuk embrio biji.

Jawaban: E

6. Daun merupakan organ tumbuhan yang berperan dalam proses fotosintesis dan transpirasi. Struktur daun yang mendukung kedua peran tersebut ad alah...
(A) susunan sel pad a jaringan mesofil yang rapat
(B) perbandingan lua s area dan volume daun yang besar
(C) stomata mengatur fungsi sel penjaga dalam transpirasi
(D) luas pori stomatta 30% dari luas permukaan bawah daun
(E) transpirasi yan g rendah pada permukaan daun y ang luas

Pembahasan:

Proses fotosintesis memerlukan cahaya matahari sebagai sumber energi utama, sehingga luas area d aun akan sangat
berpengaruh terhadap proses ini. Semakin luas daun maka cahaya yang akan ditangkap juga semakin banyak sehingga proses fotosintesis akan berla ngsung lebih cepat. Selanjutnya, semakin luas area permukaan daun maka tra nspirasi juga akan menjadi lebih besar. Umumnya, semakin luas permukaan daun maka volume daun akan semakin be sar pula.

Jawaban: B

7. Tumbuhan teh sering dipang kas pucuknya untuk meningkatkan jumlah percabangan dan jumlah daun muda ya ng terbentuk. Proses biologis yang terkait dengan hal tersebut...
(A) tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan meristem apikal dan meristem lateral
(B) meningkatkan pertumbuhan meristem apikal dan menekan pertumbuhan meristem lateral
(C) menekan pertumbuhan meristem apical dan meningkatkan pertumbuhan meristem lateral
(D) menekan pertumbuhan meristem apikal dan meristem lat eral
(E) meningkatkan pertumbuhan meristem lateral dan meristem apikal

Pembahasan:
Pada saat pucuk teh dipa ngkas maka fungsi dari hormon auksin akan terhambat. Hormon Auksin adalah hormon pada tumbuhan yang dapat ditemukan pada ujung batang (pucuk), akar, dan pembentukan bunga yan g berfungsi sebagai pengatur pembesaran sel. Hormon auksin pada tumbuhan yang terdapat pada daerah pucuk teh ini ber fungsi untuk pertumbuhan primer, yaitu m enumbuhkan meristem apikal ke arah atas. Jika hormon auksin dihilangkan, akibatnya pertumbuhan meristem a pikal akan terhenti (terhambat). Pada Saat meristem apikal terhambat, maka yang akan terjadi adalah stimulasi untuk m enumbuhkan meristem lateral dalam wujud pertumbuhan tunas pucuk-pucuk atau daun-daun muda baru ke arah samping (lateral).

Jawaban: C

8. Salah satu dinamika sifat kromosom adalah pindah silang pada pembelahan meiosis. Manakah pem yataan berikut yang tepat berkaitan dengan p indah silang?
(A).Pindah silang m enyebakan variasi jumlah kromosom.
(B). Pindah silang terjadi pada pembelahan meio sis II.
(C). Pindah silang t erjadi pada satu wilayah gen.
(D).Pindah silang terj adi pada kromosom autosom.
(E). Pindah silang me libatkan kromosom homolog.

Pembahasan:

Peristiwa pindah silang umum terjadi pada setiap gametogenesis pada kebanyakan makhluk. Pindah silang terjadi ketika meiosis I (akhir pro fase I atau awal metaphase I), yaitu pada saat kromosom telah mengganda menjadi dua kromatid. Kromosom Homolog adalah kromosom berpasangan atau diplo id (2n) pada saat proses meiosis (pada profase I) terjadi. Pemasangan ini terja di akibat kedua kromosom tersebut m emiliki kesamaan (tetapi tidak identik) pada urutan basanya. Dengan demikian pindah silang melibatkan kromosom h omolog.

Jawaban: E

9. Berdasarkan morfologinya, ayam jantan dan ayam betina dibedakan berdasarkan ukuran, warna, orname ntasi, dan perilaku. Perbedaan karakter seksual sekunder tersebut dikenal sebagai...
(A). heterezigot
(B). morfogenesis
(C). sex-linked
(D). dimorfisme
(E). variasi intraspesies

Pembahasan:

Ayam merupakan hewan he mafrodit yang mana memiliki sel ovum d an sel jantan yang berada dalam satu tubuh, sehingga menyebabkan fertilisasi d i tubuhnya sendiri. Perbedaan karakter morfologi pada ayam jantan dan betina merupakan karakter seksual sekunder disebut seksual dimorfisme. Dimorfisme seksual adalah perbedaan sistematik luar antar individu yang berbeda jenis kelamin dalam spesies yang sama.

Jawaban: D

10. Molekul DNA mitokondria terdapat di bagian...
(A). inti sel
(B). stroma
(C). matriks
(D). ruang intermembran
(E). ruang tilakoid

Pembahasan:

Molekul DNA mitokondria terdapat di bagian matriks. Matriks merupakan merupakan struktur yang berliku-liku yang didalamnya terdapat ribosom dan DNA. Inti sel (nukleus) adalah organel yang terdapat di dalam sel dan berfungsi sebagai pengatur aktivitas sel. Str oma adalah cairan kloroplas diluar tilakoid yang berfungsi untuk menyi mpan hasil fotosintesis dalam bentuk pati. Tilakoid adalah sistem membran dala m kloroplas. Ruang tilakoid merupakan ruang diantara membran tilakoid. Ruang intermembran adalah ruang sempit yang ber ada di antara membran dalam dan membra n luar.

Jawaban: C

11. Hewan karnivora seperti seri gala memiliki peran penting dalam menja ga ekosistem padang rumput melalui pengendalian populasi hewan herbivora seperti kelinci.
SEBAB
Tanpa kehadiran hewan karnivora, dipastikan populasi kelinci akan tak Bterbatas jumlahnya tanpa ada yang menghalangi.

Pembahasanan:

Pernyataan di atas be nar, serigala sangat berperan penting dalam menekan populasi kelinci dalam suatu ra ntai makanan pada ekosistem padang rum put. Alasan atau sebab salah, serigala bukan satu-satunya hewan karnivora yang dapat mengendalikan populas i hewan herbivora seperti kelinci.

Jawaban: C

11. Hewan karnivora seperti seri gala memiliki peran penting dalam menja ga ekosistem padang rumput melalui pengendalian populasi hewan herbivora seperti kelinci.
SEBAB
Tanpa kehadiran hewan karnivora, dipastikan populasi kelinci akan tak terbatas jumlahnya tanpa ada yang menghalangi.

Pembahasanan:

Pernyataan di atas be nar, serigala sangat berperan penting dalam menekan populasi kelinci dalam suatu ra ntai makanan pada ekosistem padang rum put. Alasan atau sebab salah, serigala bukan satu-satunya hewan karnivora yang dapat mengendalikan populas i hewan herbivora seperti kelinci.

12. Semakin tua usia keham ilan, kadar hormon estrogen akan meningkat, sedangkan progesteron semakin se dikit.
SEBAB
Estrogen bersifat merangsang uterus untuk berkontraksi, sedangkan progesteron sebaliknya.

Pembahasan:

Pada masa awal keham ilan kadar hormon progesteron akan m eningkat, hal ini diperlukan untuk me mpertebal dinding rahim tempat mene mpelnya embrio (endometrium). Sementara itu, saat usia kehamilan sudah tua (menjelang kelahiran), kadar hormo n progesteron akan menurun agar dapat meluruhkan endometrium. Maka p ada soal di atas pernyatan benar namun alasan/sebab salah. 

Jawaban: C

13. Manakah pemyataan berikut yang terkait dengan kaidah biologi?
(1) Orang yang berpuasa banyak menghasilkan ADH .
(2) Kerusakan reseptor insulin menyebabkan prod uk ATP berkurang.
(3) Hormon kortisol berfurigsi menjaga tekanan darah. 
(4) Protein tidak terdapat pada urin.

Pembahasan:

ADH adalah horm on yang mengatur kadar air dalam tu buh, saat berpuasa tubuh akan menghasilkan ADH (Antidiuretic Hormon) untuk mencegah keluarnya cairan dan m enjaga agar tekanan darah tidak menur un.
ATP: Resptor insulin a dalah tempat menempelnya insulin pa da suatu sel agar bisa mengaktifkan GL UT (Glucose transporters). GLUT berfungsinya memasukkan glukosa ke dalam sel untuk dimetabolisme. Metabolisme glukosa akan menghasilk an ATP. Jika reseptor insulin tidak ada, maka semua proses diatas tidak dapat terjadi sehingga ATP berkurang.

Hormon kortisol berfungsi mengendalikan stres yang dapat dipengaruhi oleh kond isi infeksi, cedera, aktivitas berat, se rta stres fisik dan emosional. Tidak hanya itu, hormon kortisol akan membantu mempertahankan tekanan darah tetap normal, sekaligus mengendalikan kadar gula darah dengan melepas kan insulin
normalnya protein memang tidak terdapat pada urin. protein bisa terdapat pada urin hanya pada kondisi tertentu saja, yang disebut proteinuria. Proteinuria (albuminuria) merupakan suatu kondisi dimana terlalu banyak protein dalam urin yang dihasilkan dari adanya kerusakan ginjal.

14. Perhatikan gambar profil sid ik jari DNA dalam satu keluarga di at as! Manakah penjelasan berikut yang te pat berkaitan dengan gambar tersebut?
(1) Profil pita DNA pada anak anak bervariasi.
(2) Terdapat profil pita DNA khas pada masing-masing anak.
(3) Variasi profil p ita DNA dapat ditentukan berdasarkan maternal dan paternal.
(4) Profil pita DNA p ada anak laki-laki mengikuti DNA pa ternal.

Pembahasan:

Profil sidik jari DNA d alam satu keluarga dapat digunakan u ntuk menentukan hubungan kekerabata n secara turun-menurun, baik kekeraba tan paternal (pihak ayah) maupun kekerabatan maternal (pihak ibu). Profil sidik jari D NA pada tiap-tiap anak dalam satu keluarga memang bervariasi dan mem punyai ciri khas tersendiri. Namun dem ikian, setiap anak pasti membawa sifat ya ng diturunkan, baik dari ibu maupun ayah. Sehingga variasi profil pita DNA dapat ditentukan secara maternal maupun patern al.

Jawaban: A

15. Fermentasi merupakan teknik bioteknologi konvensional yang banyak diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Pemyataan berikut yang menjelaskan tentang fermentasi adalah...
(1) terjadi modifikasi D NA substrat
(2) mengurai senyawa kompleks menjadi sederhana
(3) tidak mengubah fisiik substrat
(4) menghasilkan asam dan gas

Pembahasan:

Konvensional adalah
• Bioteknologi bioteknologi yang prosesnya memanfaatkan
mikroorganisme sebagai alat untuk menghasilkan suatu produk. Proses bioteknologi k onvensional dapat mengubah kandungan gizi pada makanan sehingga memberikan nilai tambah bagi makanan tersebut. Fermentasi adalah salah satu contoh dari proses bioteknologi konvensi onal, produk yang dihasilkan misalnya adala h tempe dan nata de coco

• Bioteknologi Modern adalah bioteknologi yang menggunakan peralatan modern untuk menciptakan suatu produk. Bioteknologi modern sangat sarat dengan rekayas a genetik atau metoda DNA rekombinan. Contoh produk yang dihasilkan mi salnya vaksin dan semangka tanpa biji.

Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa 
(1) adal ah ciri dari bioteknologi modern. Maka dengan demikian poin no 
(3) juga demikian. Sehingga yang menjadi penjelasan tentang fermentasi atau bioteknologi konvensional adalah  (2) dan (4).

Jawaban: C

Monday, May 31, 2021

Sunday, May 30, 2021

SIMAK UI LATIHAN 3

 




Klik Kanan Open Link in New Tab ........ Zoom deh .... lega dibaca 





PEMBAHASAN 











UJIAN SBMPTN UGM - UI- ITB

 Pagi ini coba latihan ini sambil sarapan jika nggak bisa buka Theorynya di Blog ini juga ,,, Latihan Mandiri nggak usah Bimbel ,,,Gratis to OK






Klik Kanan ...Open link in new Tab ....Zoom deh ....sip ya OK

LAGI YA NANGGUNG

01. Suatu molekul glukosa diberi label 14C dan dirunut keberadaannya setelah mengalami penguraian menjadi CO2, H2O, dan ATP di dalam sel otot. 14C akan terdeteksi di ....
(A) sitoplasma
(B) mitokondria
(C) inti dan mitokondria
(D) sitoplasma dan mitokondria
(E) inti, sitoplasma, dan mitokondria

02. Tanaman dapat tumbuh membengkok men-gikuti arah datangnya sumber cahaya. Pem-bengkokan ini dipicu oleh ....
(A) penurunan jumlah sel di bagian batang yang jauh dari sumber cahaya
(B) pemanjangan sel pada sisi batang yang jauh dari sumber cahaya
(C) peningkatan pembelahan sel di bagian batang yang dekat dengan sumber cahaya
(D) pemanjangan sel pada sisi batang yang dekat dengan sumber cahaya
(E) penurunan jumlah sel pada sisi batang yang dekat dengan sumber cahaya

03. Fungsi enzim restriksi endonuklease dalam rekayasa genetika adalah untuk ....
(A) menambahkan nukleotida baru ke untai asam nukleat
(B) menambahkan nukleotida dalam proses replikasi
(C) menambahkan nukleotida dalam proses transkripsi
(D) memotong untai asam nukleat di tempat tertentu
(E) memperbaiki ujung patahan untai asam nukleat

04. Suatu takson yang anggotanya memiliki struktur tubuh lebih kompleks daripada anggota Platyhelminthes tetapi lebih primitif daripada anggota Arthropoda adalah ....
(A) Annelida
(B) Echinodermata
(C) Chordata
(D) Porifera
(E) Coelenterata

05. Konversi energi dalam sel-sel hewan akan mengalami hambatan besar apabila salah satu organel dihilangkan dari sel. Organel yang dimaksud adalah ....
(A) lisosom
(B) ribosom
(C) sentrosom
(D) mitokondria
(E) badan golgi

06. Di antara hal berikut yang merupakan keun-tungan reproduksi aseksual pada tumbuhan adalah ....
(A) memungkinkan spesies untuk bertahan dalam jangka waktu yang lama pada keadaan lingkungan yang tidak stabil
(B) meningkatkan variabilitas fenotipe dan genotipe pada spesies
(C) memungkinkan spesies untuk cepat menguasai habitat yang menguntungkan bagi spesies tersebut
(D) menghasilkan keturunan yang mere-spons secara efektif terhadap patogen baru
(E) memungkinkan spesies untuk mudah melepaskan diri dari mutasi yang berba-haya

07. Individu heterozigot yang memiliki fenotipe berbeda dengan fenotipe individu homozigot dominan menunjukkan fenomena ....
(A) semi dominansi
(B) kodominansi
(C) dominansi
(D) epistasis resesif
(E) epistasis dominan

08. Di suatu pegunungan di Jawa, terdapat spe-sies pohon dari genus Toona yang hanya dite-mukan pada ketinggian di atas 2300 m dari permukaan laut. Untuk memahami mengapa spesies ini hanya tumbuh pada kondisi ini, aspek yang perlu diteliti adalah ....
(A) anatomi dan fisiologinya
(B) karakteristik kimia tanah yang khas di habitatnya
(C) suhu dan presipitasi tahunan di habitat-nya
(D) faktor-faktor abiotik dan biotik yang khas di habitatnya
(E) adanya kompetisi dengan spesies lain di lokasi yang lebih rendah

09. Zigot katak Xenopus laevis yang nukleusnya dihilangkan dan diganti dengan nukleus sel usus berudu dapat tumbuh menjadi katak normal.
SEBAB
Sel usus berudu dapat tumbuh dan berkem-bang serta mengalami diferensiasi menjadi berbagai jenis sel pada katak.

10. Silang balik (back cross) yang dilakukan beru-lang-ulang dapat memisahkan gen tertentu pada suatu kromosom.
SEBAB
Silang balik merupakan persilangan suatu individu anak dengan salah satu tetuanya.

11. Laba-laba (Araneus diadematus) termasuk dalam kelompok Insecta.
SEBAB
Laba-laba (Araneus diadematus) memiliki ciri khas berkaki enam.

12. Vakuola kontraktil hanya dimiliki oleh pro-tista yang hidup di air tawar.
SEBAB
Vakuola kontraktil berfungsi sebagai penga-tur nilai osmotik cairan sel.

13. Enzim hanya dapat mengkatalisis reaksi yang berlangsung di dalam sel.
SEBAB
Sintesis enzim hanya dapat berlangsung di dalam sel yang masih hidup.

14. Sintesis lemak dari karbohidrat diawali den-gan penguraian glukosa menjadi asam piruvat yang selanjutnya diubah menjadi ....
(1) lemak
(2) asetil koenzim A
(3) asam lemak
(4) gliserol

15. Reaksi siklus Calvin tidak secara langsung tergantung pada cahaya, tetapi biasanya tidak terjadi pada malam hari. Hal ini terjadi karena ....
(1) konsentrasi CO2 di udara menurun pada malam hari
(2) enzim Rubisco diaktivasi oleh cahaya
(3) stomata tanaman umumnya menutup pada malam hari
(4) siklus Calvin tergantung pada produk dari reaksi cahaya

16. Struktur trofik yang disusun berdasarkan kepadatan populasi, biomassa, dan kemam-puan menyimpan energi disebut piramida ....
(1) jumlah
(2) biomassa
(3) energi
(4) ekologi

17. Pernyataan berikut yang benar mengenai te-ori evolusi Darwin adalah ....
(1) evolusi berlangsung secara gradual
(2) evolusi menghasilkan percabangan garis keturunan
(3) evolusi terjadi melalui mekanisme seleksi alam
(4) evolusi terjadi diawali dengan peristiwa mutasi

18. Pernyataan berikut yang benar mengenai karakteristik dan siklus hidup tumbuhan konifer adalah ....
(1) polinasi dan dispersal biji dengan peran-taraan angin
(2) terdapat jeda waktu antara polinasi den-gan fertilisasi
(3) gametofit jantan dan gametofit betina bersifat mikroskopis
(4) konus jantan dan konus betina berbeda bentuk dan ukuran


19. Bagian butir serbuk sari yang memiliki fungsi seperti kulit biji adalah ....
(1) intin
(2) integumen dalam
(3) eksim
(4) integumen luar

20. Hal berikut yang menunjukkan gejala orang penderita hepatitis adalah ....
(1) kulit dan mata menguning akibat kelebihan bilirubin
(2) penumpukan senyawa toksik dalam darah
(3) peningkatan kadar enzim-enzim hati dalam darah
(4) penggantian fungsi fisiologis hati oleh ginjal


21. Perhatikan daftar bakteri berikut!
1. Clostridium tetani
2. Bacillus cereus
3. Staphylococcus aureus
4. Rhizobium leguminosarum
5. Neisseria gonorrhoeae
Bakteri yang menunjukkan warna ungu ketika diberi pewarnaan Gram ditunjukkan oleh nomor….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

22. Kingdom Plantae terdiri dari kelompok tumbuhan Tracheophyta dan Atracheophyta. Tumbuhan Tracheophyta berikut ini yang tidak memiliki bunga sejati adalah ….
A. Mangifera indica
B. Pinus merkusi
C. Carica papaya
D. Jasminium sambac
E. Artocarpus heterophyllus

23. Anoa merupakan salah satu hewan endemik Indonesia. Karakteristik yang tepat sehingga Anoa digolongkan sebagai spesies endemik Indonesia adalah …
A. dapat ditemukan di wilayah dataran eropa.
B. memiliki tanduk yang khas.
C. hanya dapat ditemukan di sulawesi.
D. dapat bertahan hidup pada semua iklim.
E. ditemukan dalam jumlah yang banyak di beberapa wilayah.

24. Perhatikan tabel berikut!



Pasangan yang tepat tantara penyusun jaringan ikat dengan fungsinya ditunjukkan oleh nomor….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4, dan 5
E. 3, 4, dan 5

25. Beberapa tumbuhan memiliki bunga sebagai alat reproduksi. Bagian bunga yang berkembang menjadi buah semu pada buah ciplukan adalah ….
A. pendunculus
B. receptacle
C. brachteola
D. petal
E. sepal

26. Seorang siswa mengamati tumbuhan yang diduga mengalami penyakit. Daun bagian bawah tumbuhan tersebut menguning, kemudian selanjutnya akan mengering dan rontok. Tulang-tulang di bawah permukaan daun muda tampak pucat. Selain itu, pertumbuhan tanaman lambat, kerdil dan lemah serta produksi bunga dan biji rendah. Berdasarkan ciri-ciri tersebut, penyakit pada tumbuhan yang diamati disebabkan oleh ….
A. kekurangan unsur N
B. kelebihan unsur N
C. kekurangan unsur P
D. kelebihan unsur P
E. kelebihan unsur S

27. Seorang pasien memeriksakan dirinya ke dokter dengan gejala sakit kepala dan pusing. Setelah diperiksa, ternyata kadar eritrosit di dalam darahnya sebesar 5,9 juta sel/ml. Hal tersebut menyebabkan darah mengental sehingga memperlambat aliran darah. Dokter mengatakan, jika hal tersebut tidak segera ditangani maka akan menyebabkan penggumpalan darah sehingga terjadi kematian jaringan. Berdasarkan deskripsi tersebut, penyakit yang diderita pasien adalah ….
A. thalasemia
B. hemofilia
C. arteriosklerosis
D. polisitemia
E. aterosklerosis

28. Perhatikan penyusun jaringan tulang berikut!
1. Ca3
2. (CaO4)2
3. (PO4)2
4. Ca2
5. CaCO3

Penyusun matriks berupa garam mineral pada jaringan tulang yang benar ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

29. Difusi oksigen dapat terjadi pada alveolus karena adanya perbedaan tekanan parsial antara udara dan darah di dalam alveolus.
SEBAB
Hemoglobin akan melepaskan ion Hidrogen agar dapat berikatan dengan oksigen membentuk HBO3 dan selanjutnya akan berdifusi di dalam alveolus.

Jawaban: C

30. Struktur DNA pada organisme Entamoeba sp. yang tepat adalah ….
1. double helix
2. gula pentosa ribosa
3. basa pirimidin urasil
4. sirkuler

PEMBAHASAN 

21. Perhatikan daftar bakteri berikut!
1. Clostridium tetani
2. Bacillus cereus
3. Staphylococcus aureus
4. Rhizobium leguminosarum
5. Neisseria gonorrhoeae
Bakteri yang menunjukkan warna ungu ketika diberi pewarnaan Gram ditunjukkan oleh nomor….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

Jawaban: A

Pembahasan: Bakteri terdiri dari dua jenis berdasarkan komponen dinding selnya, yaitu bakteri Gram positif dan negatif. Bakteri Gram positif memiliki komposisi peptidoglikan yang tebal sehingga menunjukkan warna ungu ketika diberi pewarnaan Gram. Contoh bakteri Gram positif antara lain Clostridium tetani, Bacillus cereus, dan Staphylococcus leguminosarum. Bakteri Gram negatif memiliki komposisi polisakarida yang tebal sehingga menunjukkan warna merah muda ketika diberi pewarnaan Gram.

22. Kingdom Plantae terdiri dari kelompok tumbuhan Tracheophyta dan Atracheophyta. Tumbuhan Tracheophyta berikut ini yang tidak memiliki bunga sejati adalah ….
A. Mangifera indica
B. Pinus merkusi
C. Carica papaya
D. Jasminium sambac
E. Artocarpus heterophyllus

Jawaban: B

Pembahasan: Tumbuhan Tracheophyta merupakan tumbuhan berpembuluh, sedangkan Atracheophyta tidak berpembuluh. Tumbuhan Tracheophyta meliputi kelompok Pteridophyta (tumbuhan paku) dan Spermatophyta (tumbuhan berbiji), baik itu berbiji terbuka maupun berbiji tertutup. Tumbuhan berbiji terbuka belum memiliki bunga sejati, contohnya Pinus merkusi. Tumbuhan Atrachepohyta meliputi kelompok Bryophyta (tumbuhan lumut).

23. Anoa merupakan salah satu hewan endemik Indonesia. Karakteristik yang tepat sehingga Anoa digolongkan sebagai spesies endemik Indonesia adalah …
A. dapat ditemukan di wilayah dataran eropa.
B. memiliki tanduk yang khas.
C. hanya dapat ditemukan di sulawesi.
D. dapat bertahan hidup pada semua iklim.
E. ditemukan dalam jumlah yang banyak di beberapa wilayah.

Jawaban: C

Pembahasan: Ciri hewan yang dikatakan endemik adalah hewan tersebut hanya ditemukan di satu tempat dan tidak ditemukan di tempat lain apalagi dengan kondisi iklim yang berbeda. Anoa merupakan salah satu hewan endemik Indonesia yang hanya ditemukan di Sulawesi. Anoa juga termasuk ke dalam fauna peralihan berdasarkan garis Weber.

24. Perhatikan tabel berikut!



Pasangan yang tepat tantara penyusun jaringan ikat dengan fungsinya ditunjukkan oleh nomor….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4, dan 5
E. 3, 4, dan 5

Jawaban: B

Pembahasan: Jaringan ikat disusun oleh sel dan serabut/serat. Sel penyusun jaringan ikat meliputi fibroblas, makrofag, sel tiang/mast, sel plasma, sel pigmen, leukosit, sel lemak, dan sel mesenkim. Serbaut penyusun jaringan ikat meliputi serbaut kolagen, elastik, dan retikuler.

25. Beberapa tumbuhan memiliki bunga sebagai alat reproduksi. Bagian bunga yang berkembang menjadi buah semu pada buah ciplukan adalah ….
A. pendunculus
B. receptacle
C. brachteola
D. petal
E. sepal

Jawaban: E

Pembahasan: Buah ciplukan merupakan salah satu contoh buah semu. Buah semu adalah buah yang terbentuk dari bakal buah beserta bagian bunga lainnya. Bagian bunga tersebut kemudian muncul sebagai bagian yang lebih menarik, sedangkan buah aslinya tersembunyi. Bagian bunga yang ikut berkembang pada buah ciplukan adalah kelopak bunga (sepal). Sepal pada buah ciplukan termodifikasi sedemikian rupa sehingga melebar dan membungkus bagian buah aslinya.

26. Seorang siswa mengamati tumbuhan yang diduga mengalami penyakit. Daun bagian bawah tumbuhan tersebut menguning, kemudian selanjutnya akan mengering dan rontok. Tulang-tulang di bawah permukaan daun muda tampak pucat. Selain itu, pertumbuhan tanaman lambat, kerdil dan lemah serta produksi bunga dan biji rendah. Berdasarkan ciri-ciri tersebut, penyakit pada tumbuhan yang diamati disebabkan oleh ….
A. kekurangan unsur N
B. kelebihan unsur N
C. kekurangan unsur P
D. kelebihan unsur P
E. kelebihan unsur S

Jawaban: A

Pembahasan: Nitrogen (N) berperan dalam pembentukan sel, jaringan, dan organ tanaman. Nitrogen berfungsi sebagai sebagai bahan sintetis klorofil, protein, dan asam amino. Oleh sebab itu Nitrogen dibutuhkan dalam jumlah besar, terutama saat pertumbuhan vegetatif. Jika tumbuhan kekurangan Nitrogen maka perubahannya dapat diamati pada daun bagian bawah yang menguning. Tulang-tulang di bawah permukaan daun muda tampak pucat. Selain itu, pertumbuhan tanaman lambat, kerdil dan lemah serta produksi bunga dan biji rendah.

27. Seorang pasien memeriksakan dirinya ke dokter dengan gejala sakit kepala dan pusing. Setelah diperiksa, ternyata kadar eritrosit di dalam darahnya sebesar 5,9 juta sel/ml. Hal tersebut menyebabkan darah mengental sehingga memperlambat aliran darah. Dokter mengatakan, jika hal tersebut tidak segera ditangani maka akan menyebabkan penggumpalan darah sehingga terjadi kematian jaringan. Berdasarkan deskripsi tersebut, penyakit yang diderita pasien adalah ….
A. thalasemia
B. hemofilia
C. arteriosklerosis
D. polisitemia
E. aterosklerosis

Jawaban: D

Pembahasan: Polisitemia adalah penyakit pada sistem sirkulasi yang disebabkan oleh kelebihan produksi eritrosit di dalam darah. Kadar eritrosit normal pada manusia sekitar 4—5 juta sel/ml. Jika pasien memiliki kadar eritrosit melebihi kadar normal, maka darah akan mengental sehingga aliran darah menjadi lambat. Jika dibiarkan, akan terbentuk gumpalan di dalam pembuluh darah yang akan mengakibatkan kematian jaringan. Gejala umum yang sering terlihat pada pasien adalah sakit kepala dan pusing.

28. Perhatikan penyusun jaringan tulang berikut!
1. Ca3
2. (CaO4)2
3. (PO4)2
4. Ca2
5. CaCO3

Penyusun matriks berupa garam mineral pada jaringan tulang yang benar ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

Jawaban: B

Pembahasan: Jaringan tulang disusun oleh sel-sel tulang keras (osteosit) dan matriks yang disusun oleh kolagen dan garam kalsium dalam bentuk Ca3, (PO4)2, dan CaCO3. Osteosit dibentuk dari sel-sel muda (osteoblast) yang mengalami osifikasi.

29. Difusi oksigen dapat terjadi pada alveolus karena adanya perbedaan tekanan parsial antara udara dan darah di dalam alveolus.
SEBAB
Hemoglobin akan melepaskan ion Hidrogen agar dapat berikatan dengan oksigen membentuk HBO3 dan selanjutnya akan berdifusi di dalam alveolus.

Jawaban: C

Pembahasan: Pertukaran oksigen dengan karbon dioksida di dalam alveolus terjadi secara difusi. Difusi oksigen dapat terjadi pada alveolus karena adanya perbedaan tekanan parsial antara udara dan darah di dalam alveolus. Tekanan parsial membuat konsentrasi oksigen dan karbon dioksida pada darah dan udara berbeda, sehingga oksigen dari udara akan berdifusi menuju alveolus. Hemoglobin akan melepaskan ion hidrogen agar dapat berikatan dengan oksigen membentuk HBO2 dan selanjutnya akan berdifusi di dalam alveolus.

30. Struktur DNA pada organisme Entamoeba sp. yang tepat adalah ….
1. double helix
2. gula pentosa ribosa
3. basa pirimidin urasil
4. sirkuler

Jawaban: D

Pembahasan: Deoxyribonucleid Acid (DNA) berperan dalam membawa informasi genetik. Struktur kimia DNA terdiri adari gula pentose deoksiribosa, asam posfat, dan basa nitrogen berupa purin (Adenin & Guanin) serta pirimidin (sitosin dan timin). Struktur DNA pada sel prokariotik, seperti Entamoeba sp berbentuk sirkuler, sedangkan pada sel eukariotik berbentuk double helix.


LATIHAN LAGI 

01. Perhatikan gambar di bawah ini!
Pernyataan yang tepat berdasarkan grafik tersebut adalah ….
1. antigen X dan antigen Z memicu respon sekunder
2. antigen Y memicu respon primer
3. antigen Y tidak memiliki epitop
4. antigen X dan Y memiliki epitop yang sama sedangkan Z berbeda

A. Jika jawaban (1), (2), dan (3) benar
B. Jika jawaban (1) dan (3) benar
C. Jika jawaban (2) dan (4) benar
D. Jika jawaban (4) saja yang benar
E. Jika semua jawaban (1), (2), (3), dan (4) benar

Jawaban : D
Pembahasan :
Antigen X menyebabkan respon primer, yaitu respon tubuh saat pertama kali diinfeksi oleh suatu antigen. Pada respon primer ini, sistem pertahanan tubuh masih mengenali antigen yang menginfeksi untuk dapat membentuk antibodi yang sesuai dengan antigen tersebut sehingga respon yang dihasilkan oleh tubuh masih lambat dan sedikit. Pada saat antigen Y yang menyerang, respon sistem pertahanan tubuh besar dan cepat. Ini menandakan bahwa respon yang dihasilkan dari serangan antigen Y merupakan respon sekunder yaitu respon yang terjadi ketika kekebalan tubuh sudah mengenali antigen. Ini menunjukkan bahwa antigen X dan antigen Y memiliki epitop yang sama. Epitop adalah sisi yang dapat berikatan dengan antibodi. Epitop pada Y sudah dikenali oleh tubuh karena sama dengan epitop pada antigen X. Sedangkan antigen Z menyebabkan respon primer. Ini menunjukkan bahwa antigen Z memiliki epitop yang berbeda dengan antigen X dan Y sehingga belum dikenali oleh tubuh. Jadi pernyataan yang benar hanya pernyataan 4. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah D. 

02. Salah satu gas rumah kaca adalah CO Tingginya kadar CO2 dapat menyebabkan efek rumah kaca. Jenis tanaman yang paling diuntungkan dengan adanya peristiwa tersebut adalah ….A. C3 saja
B. C4 saja
C. CAM saja
D. C3 dan C4
E. C4 dan CAM

Jawaban : A
Pembahasan :
Tanaman C3 akan mengalami fotorespirasi ketika jumlah oksigen lebih banyak daripada karbon dioksida. Efek rumah kaca merupakan peristiwa peningkatan karbon dioksida atmosfer, sehingga hal ini akan menguntungkan tanaman C3 karena karbon dioksida akan menang jika berkompetisi dengan oksigen, dengan demikian fotorespirasi yang merugikan tidak akan terjadi. Sedangkan C4 dan CAM mmeiliki mekanisme untuk mencegah terjadinya fotorespirasi. Tanaman C4 memiliki struktur mesofil yang dapat mencegah oksigen berikatan dengan RuBP dan tanaman CAM membuka stomatanya pada malam hari sedangkan fotorespirasi membutuhkan cahaya matahari. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A.


03. Peningkatan populasi alga pada suatu perairan akan meningkatkan nilai BOD
SEBAB
Peningkatan populasi alga diikuti oleh peningkatan populasi mikroorganisme dekomposer

A. Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
B. Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
C. Jika pernyataan benar dan alasan salah.
D. Jika pernyataan salah dan alasan benar.
E. Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

Jawaban : A
Pembahasan :
Peningkatan populasi alga akan meningkatkan jumlah populasi mikroorganisme dekomposer karena mikroorganisme membutuhkan oksigen dan alga dapat menyediakan oksigen dari hasil fotosintesis. Selain itu, mikroorganisme dekomposer akan menguraikan atau berperan dalam pembusukan alga yang sudah mati. Proses pembusukan oleh mikroorganisme ini membutuhkan oksigen, sehingga akan meningkatkan BOD. BOD atau Biochemical Oxygen Demand adalah suatu karakteristik yang menunjukkan jumlah oksigen terlarut yang diperlukan oleh mikroorganisme (biasanya bakteri) untuk mengurai atau mendekomposisi bahan organik dalam kondisi aerobik. Jadi peningkatan populasi alga akan meningkatkan populasi mikroorganisme dan BOD pada suatu perairan. Pernyataan benar, alasan benar dan keduanya menunjukkan sebab akibat. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A.
04. Pada individu yang memiliki gangguan kekebalan, vaksin inaktif lebih aman digunakan daripada vaksin aktif
SEBAB
vaksin inaktif mengandung virus yang tidak dapat bereplikasi

A. Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
B. Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
C. Jika pernyataan benar dan alasan salah.
D. Jika pernyataan salah dan alasan benar.
E. Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

Jawaban : A
Pembahasan :
Secara umum, vaksin dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu vaksin yang memanfaatkan virus aktif namun telah dilemahkan dan vaksin yang memanfaatkan virus inaktif. Vaksin yang mengandung virus aktif disebut vaksin aktif. Virus-virus yang terdapat di dalam vaksin ini dapat bereplikasi di dalam tubuh kemudian memicu sistem imun tubuh untuk mengenali dan memberikan respons terhadap virus-virus tersebut, misalnya dengan pembentukan antibodi yang sesuai. Sedangkan vaksin inaktif mengandung partikel virus yang tidak dapat bereplikasi di dalam tubuh, karena bersifat inaktif. Vaksin inaktif dapat memanfaatkan keseluruhan partikel virus maupun bagian kecil dari partikel virus tersebut, misalnya bagian protein kapsid atau protein permukaannya saja. Karena mengandung virus yang tidak aktif bereplikasi, maka vaksin inaktif ini menjadi lebih aman digunakan pada individu yang mengalami gangguan kekebalan tubuh. Jadi pernyataan benar, alasan benar dan keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A.

05. Spina adalah tonjolan epidermis berbentuk duri dari bagian epidermis dan sub-epidermis.
SEBAB
Berbeda halnya dengan emergensia yang sulit dilepaskan dari tubuh tumbuhan, spina mudah dilepaskan

A. Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
B. Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
C. Jika pernyataan benar dan alasan salah.
D. Jika pernyataan salah dan alasan benar.
E. Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

Jawaban : E
Pembahasan :
Spina atau duri sejati dan emergensia atau duri palsu memiliki fungsi yang sama yaitu melindungi tumbuhan dari serangan herbivora. Emergensia merupakan tonjolan epidermis berbentuk duri dari bagian epidermis dan sub-epidermis sehingga tidak mengandung jaringan pengangkut. Karena hanya sampai bagian subepidermis, maka emergensia dapat dengan mudah dilepaskan dari tubuh tumbuhan. Sedangkan spina adalah tonjolan epidermis berbentuk duri dari bagian silinder vaskuler (stele). Oleh karena itu, spina mengandung jaringan pengangkut atau jaringan vaskuler. Karena sampai ke jaringan pengangkut, maka spina lebih sulit dilepaskan dari tubuh tumbuhan dibandingkan dengan emergensia. Jadi pernyataan dan alasan salah. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah E.

Saturday, April 24, 2021

TRY OUT SIMAK UI 2021

Silahkan Review untuk latihan soal Simak UI ini OK

1. Suatu mikroorganisme tidak membutuhkan oksigen, tumbuh lebih baik dalam kondisi tidak ada oksigen, tetapi dapat hidup di atmosfer yang mengandung oksigen disebut sebagai ...
A. aerotolerant anaerobe
B. capnophile
C. facultative anaerobe
D. microaerophile
E. facultative aerob

Jawaban: C

  • Mikroorganisme yang tumbuh lebih baik dalam kondisi tanpa oksigen tapi suatu ketika bisa hidup di tempat yang ada oksigennya disebut fakultatif anaerob. 
  • Contoh bakteri anaerob fakultatif adalah Streptococcus, Aerobacter aerogenes, Escherichia coli, Lactobacillus, Alcaligenesis.

2. Di dalam antera bunga terdapat mikrosporagium yang di dalamnya terdapat be-berapa sel induk mikrospora. Di dalam perkembangannya, setiap sel induk mikrospora akan menghasilkan serbuk sari. Jika dilihat dari tingkat ploidinya, sel induk spora tersebut bersifat ...
A. diploid, dan akan mengalami dua kali pembelahan meiosis untuk membentuk polen atau serbuk sari yang haploid
B. diploid, dan akan mengalami sekali pembelahan meiosis menjadi mikrospora haploid, dilanjutkan dengan pembelahan mitosis menjadi gameto t jantan atau serbuk sari yang haploid
C. haploid, karena sudah mengalami pembelahan meiosis sebelumnya
D. haploid, dan akan mengalami pembelahan meiosis untuk menjadi polen atau serbuk sari yang haploid dalam jumlah yang banyak
E. haploid, karena merupakan sel gamet

Jawaban: B

  • Dalam kantong sari terdapat sel induk spora yang bersifat diploid kemudian akan mengalami pembelahan meiosis menjadi mikrospora haploid, selanjutnya mikrospora ini membelah secara mitosis menjadi serbuksari.

3. Velamen merupakan struktur pada akar tumbuhan epifit yang berfungsi untuk
A. memperluas bidang permukaan
B. melindungi epidermis
C. membentuk akal lateral
D. menempel pada inang
E. menyimpan air dan hara terlarut

Jawaban: E

  • Velamen pada struktur akar epifit berfungsi untuk menyimpan air dan zat hara terlarut, hal ini karena akar epifit menggantung. Secara umum, velamen merupakan pelindung akar.

4. Menurut hukum termodinamika, fotosintesis pada tumbuhan sejatinya adalah suatu proses oksidasi dan reduksi. Yang terlibat dalam proses tersebut adalah sebagai berikut, KECUALI ...
A. CO2 merupakan oksigen
B. O2 merupakan oksidan
C. H2O merupakan reduktan
D. NADPH merupakan reduktan
E. C6H12O6 merupakan reduktan

Jawaban: A

Yang terlibat dalam proses fotosintesis menurut hukum termodinamika yaitu:
• O2 merupakan oksidan
• H2O merupakan reduktan
• NADPH merupakan reduktan
• C6H12O6 merupakan reduktan
• CO2 merupakan reduktan

5 Jika seseorang mengalami hipoksia, proses hematopoesis akan ditingkatkan dengan bantuan hormon yang dihasilkan oleh ginjal. Hormon tersebut adalah ...
A. glukosa
B. eritropoesis
C. insulin
D. adrenalin
E. eritropoetin

Jawaban: D

  • Proses hematopoesis pada seseorang yang mengalami hipoksia akan ditingkatkan dengan bantuan hormon adrenalin yang dihasilkan oleh ginjal.

6. Pernyataan berikut ini yang benar tentang sintesis protein pada sel prokariota adalah ... .
A. Proses pemanjangan RNA diperlukan sebelum transkripsi, kemudian diikuti
B. dengan proses translasi.
C. Translasi dapat dimulai saat transkripsi masih dalam proses.
D. Sel prokariotik memiliki mekanisme yang rumit untuk menghasilkan protein.
E. Translasi membutuhkan aktivitas enzim endonuklease.
F. Prokariota tidak memerlukan inisiasi atau faktor elongasi untuk sintesis protein.

Jawaban: E

  • Sintesis protein pada prokariota tidak memerlukan inisiasi atau faktor elongasi.

7. Dalam kegiatan bioteknologi tumbuhan yang menggunakan teknik kultur in vitro atau kultur jaringan, bagian tumbuhan, yaitu daun dewasa, dapat digunakan sebagai bahan tanaman. Potongan kecil dari daun dewasa tersebut, jika diletakkan dalam media kultur yang sesuai akan menyebabkan sel-sel penyusunnya dapat membelah, tumbuh, dan beregenerasi Kembali menjadi individu tumbuhan sempurna. Hal itu mengingatkan pada prinsip dasar kultur in vitro tumbuhan, yaitu ...
A. dediferensiasi sel
B. diferensiasi sel
C. totipotensi sel
D. totipotensi sel dan diferensiasi sel
E. dediferensiasi sel dan totipotensi sel

Jawaban: C

  • Pelaksanaan teknik kultur jaringan tanaman berdasarkan teori sel seperti yang dikemukakan oleh Schleiden, yaitu bahwa sel mempunyai kemampuan autonom, bahkan mempunyai kemampuan totipotensi. 
  • Totipotensi adalah kemampuan setiap sel, darimana saja sel tersebut diambil, apabila
diletakkan di lingkungan yang sesuai akan tumbuh menjadi tanaman yang sempurna.

8. Perhatikan gambar di bawah!


Kelas dan Filum Echinodermata yang pergerakannya TIDAK menggunakan kaki ambulacral adalah ...
A. (a)
B. (b)
C. (c)
D. (c) dan (d)
E. (a) dan (b)

Jawaban: D

  • Bahasan: Filum Echinodermata secara umum dalam pergerakannya mengguna kan kaki ambulakral (kaki berdenyut). 
  • Namun, ada yang tidak menggunakan kaki ambulakral karena bentuknya, seperti teripang (timun laut) dan bulu babi (echinoidea) yang berbentuk bulat.

9. Perhatikan gambar di bawah ini!



Bagan di atas menggambarkan siklus hidup Bryophyta.
Urutan yang tepat untuk mengisi bagian A, B, C, dan D pada bagan tersebut adalah ...
A. sporangium, anteredium, arkegonium, protonema
B. protonema, arkegonium, anteredium, sporofit
C. protonema, anteredium, arkegonium, sporangium
D. sporangium, arkegonium, anteredium, protonema
E. sporangium, anteredium, arkegonium, protonema

Jawaban: C

  • Bahasan: Pada lumut, spora yang jatuh pada tempat yang sesuai akan tumbuh menjadi protonema kemudian berkembang menjadi tumbuhan lumut (fase gametofit) yang menghasilkan anteridia (yang akan menghasilkan sperma) dan arkegonia (yang akan menghasilkan ovum (sel telur)). Zigot yang terbentuk

kemudian menjadi sporogonium lalu sporangium yang bisa menghasilkan spora.

10. Echinodermata merupakan hewan invertebrate yang memiliki perkembangan embrio yang lebih maju dibandingkan Artropoda.
SEBAB
Perkembangan embrio menjadi 3 lapisan tubuh hanya terjadi pada Echinodermata.

Jawaban: C

  • Bahasan: Kelompok Echinodermata dalam perkembangan embrio sudah lebih maju dibanding Artropoda, dimana pada perkembangan embrio sudah terbentuk 3 lapisan tubuh yaitu ektoderm, mesoderm, dan endoderm.
  • Demikian pula pada vermes/cacing.

11. Sapi merupakan hewan memamah biak yang fermentasi makanannya berlangsung di daerah rumen. Sementara itu, kuda merupakan hewan memamah biak dan fermentasi terjadi di cecum. Pernyataan berikut yang tepat
adalah ...
  1. Sapi mampu menyerap nutrisi lebih banyak dari makanan yang dimakannya
  2. Feses kuda mengandung biomassa yang lebih tinggi per kilogram makanan yang dimakannya
  3. Baik sapi maupun kuda mengandalkan mikroorganisme untuk mendegradasi Selulosa pada makanan yang dicernanya
  4. Sistem pencernaan sapi lebih efisien daripada kuda
Jawaban: E

  • Bahasan: Sapi mampu menyerap nutrisi lebih banyak dari makanan yang dimakannya karena sapi mempunyai enzim selulase yang mampu mencerna selulosa dari tumbuhan dan sistem pencernaan sapi lebih efisien dibanding kuda.

12. Bagaimana seleksi alam memengaruhi frekuensi mutasi?
1. Pada kondisi tekanan seleksi tinggi, mutasi yang menguntungkan lebih sering terjadi.
2. Semua mutasi meningkat jika tekanan seleksi tinggi.
3. Pada saat tidak ada tekanan seleksi, mutasi tidak terjadi.
4. Seleksi alam tidak memengaruhi frekuensi mutasi.

Jawaban: D

Bahasan: Seleksi alam tidak memengaruhi frekuensi mutasi tetapi adanya mutasi memengaruhi laju seleksi alam.

13, Ibu ingin mengetahui cara yang cocok untuk membuat kentang lebih empuk sebelum digoreng. Dia memotong kentang seperti stick sama besar. Kemudian, 3 potong kentang masing-masing dimasukan ke dalam 3 wadah air berbeda selama 60 menit.
Ketiga wadah memiliki volume yang sama, namun berbeda konsentrasi gula. Wadah A hanya berisi air, wadah B air dengan konsentrasi gula 10%, dan wadah C air dengan konsentrasi gula 20%.
Berdasarkan pemahamanmu tentang transpor zat, kentang di wadah mana yang akan lebih empuk dan kenapa?
A. Tidak ada yang empuk karena gula dan air tidak memengaruhi kentang
B. Wadah A karena air cenderung masuk ke sel-sel kentang
C. Wadah B karena larutan gula hipertonis dibandingkan cairan pada kentang
D. Wadah C karena larutan gula menyebabkan penurunan tekanan turgor
E. Wadah A karena air hipotonis daripada larutan gula terhadap kentang

Pembahasan:

  • Ketika kentang dimasukan ke dalam wadah dengan larutan gula akan terjadi proses osmosis. Osmosis adalah perpindahan molekul pelarut (misalnya air) dari larutan hipotonis ke larutan hipertonis melalui membran semipermeabel. Saat kentang direndam dengan larutan gula 10% dan 20%, akan terjadi perpindahan air secara osmosis dari sel-sel kentang keluar menuju larutan.
  • Perpindahan air ini terjadi karena sel-sel kentang hipotonis terhadap larutan gula yg hipertonis. Jadi, semakin hipertonis larutan gula semakin banyak air yang keluar dari sel.
  • Kekurangan air pada sel kentang menyebabkan terjadinya plasmolisis yang mengakibatkan penurunan tekanan turgor. Jika tekanan turgor pada sel kentang menurun, kentang menjadi empuk dan lembek.
  • Sedangkan, pada kentang yang direndam dengan air biasa, malah kebalikannya. Air berpindah dari larutan ke dalam sel kentang karena sel kentang lebih hipertonis dibandingkan air.
  • Akibatnya, isi sel bertambah sehingga menyebabkan potongan kentang menjadi lebih keras dan beratnya akan bertambah. Jadi, kentang yang lebih empuk adalah kentang yang tekanan turgornya paling rendah yaitu kentang di wadah C.
  • Jawaban yang paling tepat adalah D.

14. Salmonella typhosa merupakan bakteri anaerob yang menyebabkan penyakit tifus. Salmonella typhosa dapat menghasilkan hidrogen sulfida.
SEBAB
Salmonella typhosa merupakan bakteri gram negatif.
  • Pernyataan benar. Salmonella typhosa merupakan eubacteria yang menyebabkan penyakit tifus. Tifus merupakan penyakit menyebabkan terjadinya demam.Alasan benar. 
  • Berdasarkan ketebalan peptidoglikan, eubacteria dibedakan menjadi gram positif dan gram negatif. 
  • Salmonella typhosa merupakan bakteri gram negatif, bakteri jenis ini tidak bisa mempertahankan zat warna kristal violet sewaktu proses pewarnaan dan akan berwarna merah jika diamati melalui mikroskop.
  • Namun, hal ini bukan menjadi alasan Salmonella typhosa bisa menyebabkan penyakit tifus. Salmonella typhosa menyebabkan penyakit demam tifus akibat invasi bakteri ke dalam pembuluh darah dan gastroenteritis, yang disebabkan oleh keracunan makanan atau intoksikasi. Jadi, pernyataan dan alasan dalam soal tidak saling berhubungan.
  • Jawaban yang benar adalah B.
15. Untuk memperoleh antibodi dalam skala besar di bidang farmasi, dapat dilakukan dengan cara ….
A. Transplantasi gen
B. Teknologi hibridoma
C. Kultur jaringan
D. Totipotensi jaringan
E. Terapi genetik

Pembahasan:

  • Hibridoma disebut juga sebagai fusi sel, yaitu penggabungan 2 sel. Teknik ini dilakukan dalam pembuatan antibodi monoklonal. Prinsipnya, dilakukan penyatuan sel penghasil antibodi dan sel tumor. Hal ini dikarenakan, sel tumor (jenis sel myeloma) dapat membelah dengan cepat.
  • Sifat dari hibridoma ini adalah immortal. Artinya, sel abadi karena mampu bertahan hidup, membelah dan memperbanyak diri dalam jumlah tak terbatas dalam media kultur. Jadi, dengan cara hibridoma, antibodi dapat diperoleh dalam skala besar.
  • Jawaban yang tepat adalah B.
16. Seorang siswa melakukan pengamatan biota air di suatu danau. Namun, ketika mereka sampai di lokasi, mereka menemukan air danaunya berwarna hijau dan tercium aroma busuk dari danau. Kondisi danau yang ditemukan Tiara dan teman-temannya dapat disebabkan oleh ….
A. Meningkatnya CFC di dalam air danau
B. Limbah deterjen yang dibuang ke danau
C. Peningkatan kadar timah di air danau
D. Peningkatan nitrat dan sulfur di air danau
E. Adanya pestisida yang terbawa ke air danau

Pembahasan:

  • Warna hijau pada kolam atau danau dikarenakan jumlah mikroalga yang sangat meningkat jumlahnya. 
  • Fenomena alam seperti ini disebut blooming alga. 
  • Peningkatan mikroalga ini karena nutrisinya di air juga meningkat, seperti sulfur dan nitrat. 
  • Biasanya unsur ini meningkat karena penggunaan pupuk pestisida yang berlebihan dan hanyut hingga ke danau. 
  • Akibatnya pertumbuhan alga jadi meningkat dan menutupi lapisan permukaan danau.
  • Jawaban yang tepat adalah D.






klik kanan ,,,,open link in new tab ....zoom

TRY OUT KINGDOM ANIMALIA - PORIFERA -COELENTERATA

Silahkan Mereview kingdom animalia PORIFERA - COELENTERATA


1. Pada Porifera pencernaan makanan dilakukan oleh

(A) Sistem pencernaan

(B) Sel koanosit

(C) Knidoblas

(D) Nematokis

(E) Spongosol

 

2. Sistem saluran air dimiliki oleh

(A) Ubur-ubur

(B) Protozoa

(C) Karang

(D) Kerang

(E) Sepon

 

3. Pernyataan yang benar mengenai Porifera adalah

(A) Merupakan hewan akuatik

(B) Tidak mempunyai kerangka

(C) Mempunyai rongga yang disebut oskulum

(D) Merupakan metazoan yang paling kompleks

(E) Dapat bergerak bebas

 

4. Bila lingkungan buruk maka hewan sepon bereproduksi secara vegetatif dengan membentuk

(A) Tunas eksternal

(B) Membentuk sel gamet jantan

(C) Membentuk sel gamet betina

(D) Tunas internal

(E) Membelah diri

 

5. Porifera bereproduksi dengan cara aseksual dan seksual. Reproduksi aseksual dengan cara

(A) Kuncup

(B) Paedogenesis

(C) Parthenogenesis

(D) Fertilisasi

(E) Regenerasi

 

6. Sel telur Porifera berasal dari sel

(A) Epithelium

(B) Porosit

(C) Pinakosit

(D) Koanosit

(E) Amoebosit

 

7. Porifera di bawah ini hidup di air laut, KECUALI

(A) Clathrina

(B) Pheronema

(C) Spongilla

(D) Euspongia

(E) Leucosoelenia

 

8. Pada Coelenterata yang berfungsi sebagai usus dan pengedar zat adalah

(A) Spongosoel

(B) Gastrovaskular

(C) Mesoglea

(D) Gastrodermis

(E) Knidoblast

 

9. Hewan akuatik yang selama hidupnya hanya dalam bentuk polip adalah

(A) Hydra viridis (hydra)

(B) Aurelia aurita (ubur-ubur)

(C) Asteria forberi (bintang laut)

(D) Holothuria atra (tripang)

(E) Loligo indica (cumi-cumi)

 

10. Hydra viridis dapat bereproduksi secara

(A) Aseksual dengan membelah diri

(B) Seksual dengan konjugasi

(C) Fragmentasi

(D) Membentuk tunas

(E) Membentuk spora

 

11. Ubur-ubur (Aurelia aurita) merupakan hewan berongga yang lunak maka klasifikasi termasuk

(A) Mollusca (hewan lunak)

(B) Coelenterata (hewan berongga)

(C) Porifera (hewan berpori-pori)

(D) Echinodermata (hewan berkulit duri)

(E) Protozoa (hewan pertama)

12. Ovum Aurelia yang telah dibuahi akan berkembang menjadi larva bersilia yang disebut

(A) Zigot

(B) Planula

(C) Skifistoma

(D) Medusa

(E) Efira

 

13. Sel nematokis terdapat pada hewan

(A) Metazoa

(B) Protozoa

(C) Coelenterata

(D) Gastropoda

(E) Porifera

 

14. Pulau atol yang berbentuk cincin di samudera Pasifik dibentuk oleh

(A) Hydrozoa

(B) Scyphozoan

(C) Anthozoa

(D) Calcarea

(E) Demospongia

 

15. Porifera merupakan organisme multiseluler yang bersifat hermafrodit

SEBAB

Pada porifera, sperma dihasilkan oleh koanosit dan sel telur dihasilkan oleh amoebosit

 

16. Ostia hanya dijumpai pada Porifera

SEBAB

Sirkulasi air pada Porifera terjadi dari gerakan flagel koanosit

 

17. Semua Coelenterata dapat berbentuk medusa dan polip

SEBAB

Medusa merupakan bentuk yang dapat berenang dan polip merupakan bentuk yang menempel di dasar laut

 

18. Bentuk coelenterata yang hidup di air tawar hanya berupa medusa

SEBAB

Obelia merupakan Coelenterata yang hidup di air tawar dan dapat berenang bebas

19. Reproduksi Aurelia aurita (ubur-ubur kuping) dapat terjadi secara metagenesis

SEBAB

Bentuk Aurelia aurita dapat berupa medusa dan polip

 

20. Akar bahar dalam klasifikasi termasuk filum Coelenterata

SEBAB

Rangka akar bahar tersusun dari zat kapur dan zat tanduk 

21. Dari hewan-hewan yang termasuk filum Coelenterata, Hydra merupakan satu contoh yang dapat hidup di air tawar

SEBAB

Dalam daur hidupnya Hydra pernah mengalami stadium medusa yang dapt berenang

22. Fungsi koanosit pada Porifera antara lain:

(1) Mengeluarkan aliran air

(2) Menghasilkan sel gamet

(3) Mengeluarkan air dari rongga

(4) Pencernaan intrasel

23. Sel pada Porifera yang befungsi mengedarkan makanan yang telah dicernakan adalah

(1) Sel porosit

(2) Sel koanosit

(3) Sel pinakosit

(4) Sel amoeboid

24. Coelenterata yang selalu berbentuk polip antara lain adalah

(1) Obelia

(2) Fungia

(3) Aurelia

(4) Hydra

25. Hewan Coelenterata berikut dapat bereproduksi secara metagenesis

(1) Obelia

(2) Euplexaura

(3) Aurelia

(4) Hydra

Support web ini

BEST ARTIKEL