Wednesday, February 13, 2019

REVIEW VERTEBRATA - PISCES - AMPHIBIA - REPTILIA

oal latihan yang digunakan untuk persiapan UN atau SBMPTN ini lumayan untuk Review OK

1. Perhatikan gambar ini
S

Golongan hewan diatas bisa sama karena  semuanya
(A)Berdarah panas
(B) Menyusui anaknya
(C) Simetris radial
(D)Mempunyai tulang belakang
(E) fertilisasi internal

2. Perhatikan gambar dibawah ini


Ikan Dipnoi dapat hidup di lumur atau  sungai-sungai yang hampir kering karena  ikan tersebut mempunyai
(A)Daun insang yang kuat
(B) Pulmosis
(C) Busur insang
(D)Gelembung renang
(E) Insang eksternal

3. Perhatikan sisik ikan mas ini

Pada ikan mas, bentuk sisiknya tipis dan  bulat dengan garis-garis melingkar. Sisik  semacam ini disebut
(A)Sikloid
(B) Stenoid
(C) Plakoid
(D)Ganoid
(E) Pinna

4. Indera keseimbangan pada ikan mas  adalah
(A)Gelembung berenang
(B) Gurat sisi
(C) Membrana niktitans
(D)Operculum
(E) Pneumotokist

5. Perhatikan struktur jantung ini

Jantung katak terdiri atas
(A)Tiga atrium
(B) Tiga atrium dan satu ventrikel
(C) Dua atrium dan satu ventrikel
(D)Dua ventrikel dan satu atrium
(E) Dua ventrikel dan dua atrium

6. Amphibian berkembang biak secara
(A)Vivipar dan fertilisasi internal
(B) Ovipar dan fertilisasi internal
(C) Ovovivipar dan fertilisasi internal
(D)Vivipar dan fertilisasi eksternal
(E) Ovipar dan fertilisasi eksternal

7. Perhatikan gambar ini 

Hewan diatas digolongkan ke dalam
(A)Reptilian
(B) Amphibian
(C) Aves
(D)Mammalian
(E) Carnivora

8. Vertebrata yang dapat mengalami  ekskufikasi adalah
(A)Katak hijua
(B) Kura-kura
(C) Buaya
(D)Penyu
(E) Ular

9. Sifat amfibi yang tidak dimiliki oleh reftil  adalah
(A)Jantung beruang empat
(B) Fertilisasinya internal
(C) Bernafas dengan paru-paru
(D)Ovarium kiri berkembang
(E) Bersifat poikilotermis

10. Buaya di masukkan ke dalam kelompok  hewan tetrapoda karena
(A)Struktur kulitnya
(B)Jumlah ruangan jantungnya
(C)Jumlah kakinya
(D)Sistem sirkulasi darahnya
(E) Sistem reproduksinya

11. Ventrikel kiri dan kanan jantung buaya  dihubungkan oleh suatu lubang yang  disebut
(A)Foramen ovale
(B) Foramen magnum
(C) Foramen panizzae
(D)Membrana timfani
(E) Saccus pneumaticus

12. Sistem peredaran darah tunggal  ditemukan pada ikan (Pisces)
SEBAB
Ikan bernafas dengan insang dan  jantungnya dua ruang

13. Jantung pada Osteichtyes hanya berisi  darah kaya CO2
SEBAB
Darah dari seluruh tubuh masuk ke insang  untuk mengambil O2

14. Fertilisasi internal dapat terjadi pada  salamander dan kadal
SEBAB
Fertilisasi pada reftil berlangsung secara  internal

15. Perubahan bentuk perudu dipengaruhi  oleh hormon tiroksin
SEBAB
Berudu mengalami metamorfosis

16. Pada katak embio tubuh dan berkembang  di dalam tubuh induk betina
SEBAB
Fertilisasi pada katak terjadi secara  internal

17. Kloaka adalah suatu tongga yang  berhubungan dengan sistem reproduksi
SEBAB
Pada sistem reproduksi, kloaka metupakan  tempat perkembangan embrio

18. Kloaka penyu dapat digunakan untuk  membantu pernapasan sewaktu berada di
dalam air
SEBAB
Kloaka penyu merupakan muara dari  ssluran pencernaan, reproduksi, dan  ekskresi

19. Reptilia dalam klasifikasi ditempatkan  sebagai subfilum dari filum Chordata
SEBAB
Dalam perkembangan hidunya, hewan  Reptilia pernah mempunyai chorda  dorsalis

20. Hewan-hewan berikut termasuk kelompok  Pisces, yaitu
(1) Ikan hiu
(2) Belut
(3) Ikan pari
(4) Lumba-lumba

21. Sisik pada ikan yang mempunyai lapisan  dentin dan bentuknya belah ketupat adalah  sisik
(1) Plakoid
(2) Slikoid
(3) Stenoid
(4) Ganoid

22. Sinus venosus pada jantung katak  berfungsi untuk menerima darah dari
(1) Vena cava anterior
(2) Atrium kanan
(3) Vena cava posterior
(4) Ventrikel kanan

23. Perbedaan antara ikan bertulang rawan  dengan ikan bertulang sejati ialah pada
(1) Insangnya
(2) Sirip ekornya
(3) Sisiknya
(4) Struktur jantungnya

24. Pernyataan di bawah ini benar mengenai  katak
(1) Kulit tidak bersisik
(2) Berdarah dingin
(3) Pembuahnnya terjadi di luar tubuh
(4) Jantungnya beruang tiga

25. Hewan-hewan di bawah ini termasuk ke  dalam satu kelas, yaitu
(1) Salamander
(2) Bunglon
(3) Belut laut
(4) Ular laut

No comments:

Support web ini

BEST ARTIKEL