- Mata secara optis dapat disamakan dengan kamera fotografis biasa karena mempunyai suatu system lensa.
- Benda memantulkan cahaya yang akan ditangkap oleh kornea, diteruskan ke Aqueous humor lalu masuk ke pupil kemudian cahaya sampai di lensa.
- Setelah cahaya melalui system lensa mata maka berkas cahaya akan mengalami refraksi dan divergensi.
- Berkas cahaya akan difokuskan ke reseptor-reseptor pada retina bagian bawah setelah melalui Vitreous humor oleh otot siliaris dengan meningkatkan kelengkungan atau daya bias lensa (akomodasi).
- Lapisan reseptor retina terletak diepitel pigmen disebelah dalam koroid,
- Berkas cahaya kemudian melewati sel ganglion dan sel bipolar terlebih dulu sebelum berkas cahaya akhirnya mencapai sel batang (rods) dan sel kerucut (cones) yang terletak pada sisi retina yang berhadapan.
- Retina merupakan bagian mata peka cahaya dan mengandung
- Sel batang (merupakan reseptor untuk penglihatan malam / ditempat gelap)
- Sel kerucut (merupakan reseptor untuk penglihatan pada cahaya terang dan penglihatan warna).
- Ada empat segmen fungsional utama sebuah batang atau kerucut, yaitu
- sel batang berupa rodopsin,
- sel kerucut merupakan zat fotokimia lain yaitu iodopsin , konsentrasi peka cahaya kira-kira 40%,
- Sel batang dan kerucut mengandung zat kimia opsin yang terurai bila terkena cahaya dan dalam proses tersebut merangsang neuron-neuron akson sel ganglion yang berjalan ke kaudal dalam saraf optic
3. nukeus dan pada korpus sinaptik yang merupakan bagian batang dan kerucut yang berhubungan dengan sel neuron berikutnya, sel-sel horizontal dan bipolar.
4. Serat-serat dari masing-masing hemiretina nasal bersilangan di kiasma otak kemudian menuju traktus optikus sampai ke korpus genikulatum lateralis. Pada korpus genikulatum, serat-serat dari separuh bagian nasal (medial) satu retina dan separuh temporal (lateral) retina yang lain bersinaps di sel-sel yang aksonnya membentuk traktus genikulokalkarina. Traktus ini berjalan ke lobus oksipitalis kortex cerebrum
KERJA IODOPSIN - RODOPSIN
Ketika dari gelap ke lingkungan yang terang , maka sel conus pada retina yang bekerja . Ketika terang maka sel bacillus / batang yang mengandung Rodopsin akan pecah menjadi Opsin dan Vitamin A , maka segera Opsin mencari Retinin untuk membentuk Iodopsin .
Ketika nanti Lampu terang menjadi tiba tiba mati maka Iodopsin pada sel conus akan terurai menjadi Opsin dan Retinin , segera Opsin mencari Vitamin A sehingga mamp membentuk Rodopsin Jadilah di Gelap kita bisa melihat . OK
Ketajaman mata untuk melihat dalam kewaspadaan mungkin diperlukan seperti terlihat pada gambar
KERJA IODOPSIN - RODOPSIN
Ketika dari gelap ke lingkungan yang terang , maka sel conus pada retina yang bekerja . Ketika terang maka sel bacillus / batang yang mengandung Rodopsin akan pecah menjadi Opsin dan Vitamin A , maka segera Opsin mencari Retinin untuk membentuk Iodopsin .
Ketika nanti Lampu terang menjadi tiba tiba mati maka Iodopsin pada sel conus akan terurai menjadi Opsin dan Retinin , segera Opsin mencari Vitamin A sehingga mamp membentuk Rodopsin Jadilah di Gelap kita bisa melihat . OK
Ketajaman mata untuk melihat dalam kewaspadaan mungkin diperlukan seperti terlihat pada gambar