1.
Energi yang timbul di dalam tubuh hewan dihasilkan
dari kegiatan ....
A.
gerakan otot
B.
transportasi
C.
nutrisi
D.
respirasi
E.
peredaran darah
2. Perhatikan
gambar dibawah ini
Untuk menentukan jenis kelamin katak sawah
(Rana carnivore) secara morfologis, bagian yang harus diamati adalah ....
A.
A
B.
B
C.
C
D.
D
E.
E
3. Pada
sistem pernapasan burung terdapat kantong udara. Udara inspirasi pada burung mengalir melalui ....
A.
hidung – trakea - kantong udara – paru-paru
B.
hidung – kantong udara – paru-paru – trakea
C.
hidung – kantong udara – trakea – paru-paru
D.
hidung – paru-paru – kantong udara – trakea
E.
hidung – trakea –paru-paru – kantong udara
4. Dalam
sistem porta hepatikus pada katak, hasil-hasil pencernaan diangkut dari ....
A.
usus ke ginjal
B.
usus ke jantung
C.
tugkai ke ginjal
D.
usus ke hati
E.
tungkai ke ekor
5. Jantung
mamalia terdiri dari bagian berikut ....
A.
dua bilik,satu serambi
B.
satu bilik dua serambi
C.
dua serambi dua bilik
D.
satu serambi satu bilik
E.
serambi dan bilik bersatu
6. Telaah
diagram insang di bawah ini. Diagram ini
menunjukkan suatu sistem pernafasan ....
A.
ikan mas pada waktu inspirasi
B.
ikan mas pada waktu ekspirasi
C.
ikan mas pada waktu inspirasi
D.
ikan hiu pada waktu ekspirasi
E.
ikan pari pada waktu inspirasi
7. Hewan vertebrata yang tidak termasuk mamalia
adalah ....
A.
ikan paus
B.
ikan pesut
C.
kuda laut
D.
kuda nil
E.
ikan lumba-lumba
8. Sisik
pada ikan yang mempunyai lapisan dentin dan bentuknya belah ketupat adalah sisik
....
1.
plakoid
2.
sikloid
3.
stenoid
4.
ganoid
A.
lumba - lumba
B.
jerapah
C.
kelelawar
D.
ikan paus
E.
Omithorynchus
10. Burung
termasuk hewan homootermis. Pernyataan berikut ini ada hubungannya dengan hal
tersebut, kecuali ....
A.
suhu badan burung relativ tetap
B.
burung dapat hidup pada suhu lingkungan sekitar
150C
C.
suhu tubuh burung berubah menurut suhu
lingkungannya
D.
burung mempunyai suhu lingkungan yang optimal
untuk kehidupannya
E.
burung mempunyai toleransi suhu untuk hidup
11. Pada
Aves, otot-otot yang paling berperan sewaktu terbang melekat pada tulang ....
A.
krista sterni
B.
klavikula
C.
skapula
D.
rusuk
E.
tibia
12. Pada
burung terdapat bagian akhir usus yang sekaligus bermuara saluran ekskresi dan saluran
alat kelamin. Bagian akhir ini disebut ....
A.
kandung kemih
B.
anus
C.
ureter
D.
kolon
E.
klaoaka
13. Buaya
yang dimasukkan ke dalam kelompok hewan tetrapoda karena ....
A.
struktur kulitnya
B.
jumlah ruangan jantungnya
C.
jumlah kakinya
D.
sistem sirkulasi darahnya
E.
sistem reproduksi
14.
Pada kodok, tulang vomer yang bergerigi ini berfungsi
untuk :
A.
menggigit mangsanya
B.
menahan mangsanya
C.
mencabik mangsanya
D.
mengunyah mangsanya
E.
membunuh mangsanya
15. Ikan
mempunyai kulit yang tipis, transparan dan banyak mengandung kelenjar
lendir. Kelenjar tersebut ada
hubungannya dengan ....
A.
pencegahan terhadap kekeringan
B.
sistem ekskretori
C.
sistem pernapasan
D.
tekanan hidrostatik
E.
fungsi pergerakan
16. Tembolok
pada burung dara berfungsi sebagai tempat menyimpan makanan sementara. Pada burung pemakan biji, tembolok merupakan bagian
dari ....
A.
tenggorokan
B.
kerongkongan
C.
lambung
D.
usus halus
E.
usus tebal
17. Di antara hewan berikut yang dalam keadaan
bahaya dapat melindungi diri dengan ototomi adalah ..
A.
kelelawar
B.
kucing
C.
kura-kura
D.
katak
E.
kadal
18. Jika suatu ekosistem air tawar tercemar
insektisida kadar terbesar penimbunan bahan pencemar akan terdapat pada .......
A.
air tawar
B.
ikan kecil
C.
fitoplankton
D.
ikan besar
E.
zooplankton
19.
Berikut ini disajikan sejumlah organ pada
Vertebrata yaitu :
1.
sirip anjing laut
2.
sayap kelelawar
3.
kaki depan kuda
4.
tangan manusia
5.
sayap kupu
6.
kaki depan kadal
7.
sirip dada ikan
8.
sayap burung
Dari organ-organ tersebut,
pasangan organ yang homolog adalah .......
A.
1-2-3-4
B.
5-6-7-8
C.
3-4-5-6
D.
1-3-5-7
E.
3-4-5-8
20. Trenggiling (Manis javanica) termasuk hewan yang
di lindungi. Hewan tadi termasuk Kelompok.
A. Reptilia karena kulitnya bersisik
B. Rodentia karena bersusunan gigi pengerat
C. Carnivora karena makanannya berupa hewan-hewan
lain
D. Herbivora karena makanannya berupa tumbuhan
E. Mammalia karena menyusui anaknya
21. Lapisan ektoderm pada embrio Vertebrata kelak
akan tumbuh membentuk organ organ kecuali menjadi :
A. panca indera
B. sistem saraf
C. kulit
D. otot
E. rambut
22. Gigi mamalia mempunyai berbagai macam bentuk
sesuai dengan fungsinya. Pada hewan memamah biak gigi yang tumbuh sempurna
adalah :
A. gigi seri
B. caninus
C. incisivus
D. gigi taring
E. geraham besar
23. Sejenis hewan mempunyai paruh seperti paruh bebek,
bertelur, dan mempunyai kelenjar susu. Hewan ini tergolong :
A.
Aves
B.
Amphibi
C.
Reptil
D.
Marsupialia
E.
Mamalia
24.
Untuk menyesuaikan tekanan osmosis tubuhnya ikan
yang hidup di lingkungan air laut :
A.
banyak minum
B.
banyak mengeluarkan sedikit urine
C.
mengabsorbsi garam melalui insangnya
D.
mempunyai kadar ureum tinggi dalam darahnya
E.
tekanan osmotik sel lebih besar dibanding
lingkungannya
25.
Para ahli biologi menyatakan bahwa antara
manusia dengan Primata yang lain terdapat kekerabatan. Hal ini antara lain
ditunjukkan oleh adanya sifat kecuali :
A.
mempunyai rambut pada kulitnya
B.
ibu jari tangannya dapat bergerak ke segala arah
C.
mempunyai 5 jari pada tangan dan 5 jari pada
kaki
D.
mempunyai mata yang menghadap kedepan.
E.
uterusnya duplex