Monday, June 28, 2021

UTBK 2020 SBMPTN

 SOAL

1. Pernyataan berikut yang berkaitan dengan produksi energi terbarukan dari mikroorganisme fotosintetik a dalah...
(A). Saccharomyces sp. menghasilkan bioetanol.
(B). Methanothrix sp. mengh asilkan gas metan.
(C). Lactobacillus sp. mengh asilkan asam asetat.
(D). Hydrogenobacter sp. menghasilkan gas hidrogen .
(E). Chlorella sp. menghasilkan biodisel.
Pembahasan:

Jawaban: E

2. Pernyataan berikut ini yang benar mengenai kategori tumbu han parasit adalah...
(A). Lumut kerak termasuk p arasit fakultatif.
(B). Cendana (Santalum alb um) tidak digolongkan sebagai he miparasit.
(C). Tumbuhan kantung semar (Nepenthes sp.) merupa kan parasit
fakultatif.
(D). Tumbuhan Rafflesia arn oldii termasuk parasit obligat.
(E). Tumbuhan tali putri (Cu scuta sp.) merupakan parasit fakultatif.

Pembahasan:

Jawaban: D

 
3. Semua karakter berikut ini ditemukan pada Arthropoda, KECUALI....  

(A). rongga tubuh seja ti
(B). persendian pada kaki
(C). segmentasi pada t ubuh
(D). eksoskeleton yang terbuat dari kitin
(E). sistem peredaran darah tertutup

Pembahasan:

Jawaban: E - PEDOMAN Shortcut CAIM - kaki 5-4-3-2/1

 


4. Hewan yang tampak pada ga mbar di atas adalah hewan yang memiliki... 

(A). sel otot dan jaringan saraf
(B). otak dan duaTapisan em brional
(C). tiga lapisan embrional dan otak
(D). tiga lapisan embrional dan sel otot
(E). jaringan saraf dan dua lapisan embrional

Pembahasan:

Beberapa Ciri-ciri Ubur-ub ur

Jawaban: E

5. Pada saat kita makan bu ah mangga, bagian buah yang kita makan adalah jaringan...  

(A). perikarp
(B). eksokarp
(C). endokarp
(D). mesokarp
(E). endosperma

Pembahasan:

Jawaban: E

6. Daun merupakan organ tumbuhan yang berperan dalam proses fotosintesis dan transpirasi. Struktur daun yang mendukung kedua peran tersebut ad alah...
(A). susunan sel pad a jaringan mesofil yang rapat
(B). perbandingan lua s area dan volume daun yang besar
(C). stomata mengatur fungsi sel penjaga dalam transpirasi
(D). luas pori stomatta 30% dari luas permukaan bawah daun
(E). transpirasi yan g rendah pada permukaan daun y ang luas

Pembahasan:

Jawaban: B

7. Salah satu dinamika sifat kromosom adalah pindah silang pada pembelahan meiosis. Manakah pem yataan berikut yang tepat berkaitan dengan p indah silang?
(A). Pindah silang m enyebakan variasi jumlah kromosom.
(B). Pindah silang terjadi pada pembelahan meio sis II.
(C). Pindah silang t erjadi pada satu wilayah gen.
(D). Pindah silang terj adi pada kromosom autosom.
(E). Pindah silang me libatkan kromosom homolog.

Pembahasan:

Jawaban: E

8. Berdasarkan morfologinya, ayam jantan dan ayam betina dibedakan berdasarkan ukuran, warna, orname ntasi, dan perilaku. Perbedaan karakter seksual sekunder tersebut dikenal sebagai... 

(A). heterezigot
(B). morfogenesis
(C). sex-linked
(D). dimorfisme
(E). variasi intraspesies

Pembahasan:

Jawaban: D

9. Molekul DNA mitokondria terdapat di bagian...
(A). inti sel
(B). stroma
(C). matriks
(D). ruang intermembran
(E). ruang tilakoid

Pembahasan:

Jawaban: C

10. Hewan karnivora seperti seri gala memiliki peran penting dalam menja ga ekosistem padang rumput melalui pengendalian populasi hewan herbivora seperti kelinci.
SEBAB
Tanpa kehadiran hewan karnivora, dipastikan populasi kelinci akan tak terbatas jumlahnya tanpa ada yang menghalangi.

Pembahasanan:

Jawaban: C

11. Semakin tua usia keham ilan, kadar hormon estrogen akan meningkat, sedangkan progesteron semakin se dikit.
SEBAB
Estrogen bersifat merangsang uterus untuk berkontraksi, sedangkan progesteron sebaliknya.

Pembahasan:



12. Manakah pemyataan berikut yang terkait dengan kaidah biologi?
(1) Orang yang berpuasa banyak menghasilkan ADH .
(2) Kerusakan reseptor insulin menyebabkan prod uk ATP berkurang.
3. Hormon kortisol berfurigsi menjaga tekanan darah.
4. Protein tidak terdapat pada urin.
Pembahasan:


13. Perhatikan gambar profil sid ik jari DNA dalam satu keluarga di at as! Manakah penjelasan berikut yang te pat berkaitan dengan gambar tersebut?

  1. Profil pita DNA pada anak anak bervariasi.
  2. Terdapat profil pita DNA khas pada masing-masing anak.
  3. Variasi profil p ita DNA dapat ditentukan berdasarkan maternal dan paternal.
  4. Profil pita DNA p ada anak laki-laki mengikuti DNA pa ternal.

Pembahasan:

Jawaban: A

14. Fermentasi merupakan teknik bioteknologi konvensional yang b anyak diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Pemyataan berikut yang menjelaskan tentang fermentasi adalah...

  1. terjadi modifikasi DNA substrat 
  2. mengurai senyawa kompleks menjadi sederhana 
  3. tidak mengubah fisiik substrat
  4. menghasilkan asam dan gas

Pembahasan:

  

15. Tumbuhan teh sering dipang kas pucuknya untuk meningkatkan jumlah percabangan dan jumlah daun muda ya ng terbentuk. Proses biologis yang terkait dengan hal tersebut...
(A). tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan meristem apikal dan
meristem lateral
(B). meningkatkan pertumbuhan meristem apikal dan menekan
pertumbuhan meristem lateral
(C). menekan pertumbuhan meristem apikal dan meningkatkan
pertumbuhan meristem lateral
(D). menekan pertumbuhan meristem apikal dan meristem lat eral
(E). meningkatkan pertumbuhan meristem lateral dan meristem apikal

Pembahasan:



AGAIN

16. Sel berikut ini yang tidak memiliki mitokondria adalah ....
A. eritrosit
B. sel otot
C. sel saraf

D. sel hati  

E. leukosit
 

17. Berikut ini hewan yang memiliki sistem peredaran terbuka adalah ....
A. ikan
B. katak
C. salamander
D. cacing tanah
E. kupu-kupu

18. Perhatikan gambar ini

 

Jamur pada gambar diatas dapat dimanfaatkan sebagai obat tradisional untuk penyembuhan gangguan hati adalah ....

A. Ganoderma applanatum
B. Auricularia polytricha
C. Volvariella volvaceae
D. Agaricus bisporus
E. Pleurotus astreatus

19. Oksigen dihasilkan oleh organisme berikut ini, kecuali ....
A. Cyanophyta
B. Rhodophyta
C. Fitoplankton
D. Bacterio purpurin
E. Zooplankton

20. Yang berperan dalam proses gutasi pada
tumbuhan adalah ....
A. lentisel
B. emisarium
C. stomata
D. noktah
E. plasmodesmata

21. Berikut ini merupakan bahan yang diperlukan dalam teknik Polymerase Chain Reaction (PCR) dalam bioteknologi adalah:
1. DNA polimerase
2. DNA template
3. dNTP
4. Oligonukleotida primer

22. Tumbuhan yang memiliki tipe jaringan angkut kolateral terbuka adalah:
1. gymnospermae
2. pterydophyta
3. dikotil
4. monokotil

23. Bila sel tumbuhan ditempatkan pada larutan yang hipotonik maka akan terjadi:
1. air keluar dari protoplasma
2. terjadi kenaikan tekanan turgor
3. terjadi kenaikan tekanan osmotik
4. air masuk ke dalam protoplasma

24. Serangga berikut ini yang mengalami metamorfosis sempurna adalah:
1. kupu-kupu
2. kutu buku
3. lebah
4. laba-laba

25. Proses evolusi dapat terjadi melalui:
1. mutasi
2. rekombinasi gen
3. domestikasi
4. seleksi alam

26. Viral dapat dijadikan vektor dalam teknik penyisipan gen.
SEBAB
Viral dapat diisolasi dari sel bakteri. 

 

27. Anenamel merupakan kelainan genetis yang terpaut pada kromosom sex X.
SEBAB
Penderita anenamel dapat berkelamin lakilaki atau perempuan.

28. Eutrofikasi dapat meningkatkan populasi ikan diperairan.
SEBAB
Kadar oksigen diperairan akan bertambah karena proses eutrofikasi.
 

29. Kandungan senyawa organik di danau eutrofik lebih banyak dibandingkan dengan danau oligotrofik.
SEBAB
Pada danau oligotrofik konsentrasi oksigennya lebih stabil.

30. Protein sel tunggal dapat dijadikan sumber makanan alternatif di masa yang akan datang.
SEBAB
Protein sel tunggal dari alga mengandung zat makanan seperti karbohidrat, protein, dan lemak.


Jawab
16. A    17. E    18. A     19. E      20. B     21. E   22. B   23. C
24. B    25. E    26. C     27. B      28. E     29. B   30. A

 

LAGI YA

 1. Sianida merupakan salah satu racun, jika sel tubuh terpapar racun sianida, sebagian sianida akan ditemukan di dalam organel ....

(A). retikulum endoplasma
(B). mitokondria
(C). lisosom
(D). inti sel
(E). peroksisom

2. Jamur yang membentuk spora secara vegetatif dan belum diketahui fase generatifnya terdapat pada
(A) jamur kayu
(B) jamur tempe
(C) jamur merang

(D) jamur kulit 

(E) jamur roti  

3. Pada proses pembentukan mutiara, benda diselipkan di antara
(A) periostrakum dan mantel
(B) prismatik dan mantel
(C) nakreas dan mantel
(D) periostrakum dan nakreas
(E) prismatik dan nakreas

4. Kawasan yang telah mengalami polusi udara yang parah tidak akan dijumpai
(A) lichenes
(B) alga hijau
(C) alga biru

(D) lumut
(E) paku

5. Indonesia telah lama menggunakan ilmu bioteknologi dalam pembuatan pangan. Pembuatan tauco dibantu oleh mikro Organisme ….
(A). Aspergillus oryzae
(B). Acetobacter xylinum
(C). Neurospora sitopyla
(D). Rhizopus oligosporus
(E). Rhizopus formosensis

6. Gerakan terbukanya stomata pada daun saat melakukan fotosintesis disebabkan oleh ….
(A) kenaikan pH plasma sel daun
(B) kenaikan kadar gula pada plasma sel pengawal
(C) penurunan pH plasma sel pengawal stomata
(D) kenaikan kadar air pada plasma sel pengawal
(E) terjadinya pelepasan oksigen dari daun

7. Darah orang yang sehat tidak ditemukan adanya
(A) trombin
(B) fibrinogen
(C) trombosit

(D) leukosit
(E) monosit

8. Pernyataan yang benar mengenai inhibitor non kompetitif pada enzim adalah
(A) melekat pada sisi aktif dan mengubah sisi aktif
(B) melekat pada substrat sehingga menghalangi kerja enzim
(C) menghambat sisi aktif agar tidak berikatan dengan substrat
(D) melekat pada bukan sisi aktif dan mengubah sisi aktif
(E) mengubah sisi aktif sehingga menurunkan energi aktifasi

9. Dalam alat percobaan Stanley Miller ditemukan asam amino sebagai hasil percobaannya, sumber karbon untuk membentuk asam amino berasal dari
(A) 𝐶𝐻3
(B) 𝐶𝐻4
(C) 𝐶𝑂2

(D) 𝐶6𝐻12𝑂6
(E) 𝐶𝑂


10. Perhatikan gambar produk ekskresi ini  


Warna pada gambar diatas disebabkan oleh adanya ....
(A). urobilin
(B). biliverdin
(C). bilirubin

(D). protrombin

(E). globulin

11. Siklus Calvin pada fotosintesis juga ditentukan oleh adanya reaksi terang atau siklus Hill. Pada reaksi gelap membutuhkan hasil dari produk reaksi terang berupa ....
(A). CO2 dan H2O
(B). energi ATP dan NADPH
(C). ion OH−
(D). glukosa
(E). ribulosa bifosfat

12. Pada proses embriologi perbandingan setelah terbentuk embrio pada vertebrata akan terbentuk organ ekstrimitas yang berbeda- beda. Hal ini menunjukkan adanya peristiwa ....
(A). mutasi
(B). adaptasi morfologi
(C). analogi
(D). evolusi divergen
(E). evolusi konvergen

13. Bakteri yang mampu mengubah amonia menjadi nitrat adalah Nitrobacter.
SEBAB
Nitrobacter banyak ditemukan pada tanah yang gembur dan banyak oksigennya

14. Peredaran darah pada serangga bersifat peredaran darah terbuka.
SEBAB
Peredaran darah serangga hanya membawa sari-sari makanan saja tanpa oksigen.

15. Estrogen yang dikeluarkan sebelum terbentuk Follikel de Graff memacu pengeluaran LH.
SEBAB
LH adalah hormon yang berperan memacu ovulasi atau pelepasan ovum.

16. Burung hanya mempunyai satu ovarium saja yaitu ovarium kiri.
SEBAB
Ovarium kanan pada burung telah mereduksi sehingga tinggal satu ovarium.

17. Seorang wanita karier buta warna yang menikah dengan laki-laki normal, semua anak laki-lakinya normal.
SEBAB
Gen buta warna yang dibawa ibu hanya diturunkan pada semua anak perempuannya.

18. Struktur berikut yang berasal dari perkembangan lapisan 
mesoderm adalah
(1) tulang
(2) uterus
(3) otot
(4) saraf


19. Adanya lebih dari satu embrio dalam biji dapat terjadi karena peristiwa
(1) amfimiksis
(2) apogamik
 

(3) kleistogami 

 (4) partenogenesis

20. Adanya protein di dalam makanan memacu pengeluaran
(1) HCl lambung
(2) pepsin
 

(3) tripsin 

(4) enterokinase

KUNCI JAWABAN

1. B   2. D    3.C   4.A   5.A    6.B   7. A     8.D    9. B   10. A    11. B   12.D   13. D  14.B   15.D 16.A   17.E 18.A  19.C 20.E


TRY AGAIN

1. Berikut adalah proses-proses yang terjadi pada metabolisme
1. Glikolisis
2. Kemosintesis
3. Respirasi
4. Fotosintesis
5. fermentasi

Proses-proses yang terjadi pada katabolisme karbohidrat adalah
(A) 1, 2, dan 3
(B) 2, 3, dan 4
(C) 1, 3, dan 5
(D) 3, 4, dan 5
(E) 1, 2, dan 5

2. Kecukupan dan keseimbangan unsur berikut sebagai komposisi elektrolit dalam cairan tubuh yang penting untuk fungsi saraf adalah
(A) Ca – Na – K
(B) Ca – Cl – Na
(C) Ca – Cl – K
(D) Na – K – P
(E) Na – Ca – P

3. Pada fase gastrula dijumpai beberapa lapis jaringan embrional. Lapisan yang akan berkembang menjadi jaringan saraf adalah
(A) Archenteron
(B) Gastrocoel
(C) Endoderm
(D) Mesoderm
(E) Ectoderm

4. Sisem yang berkaitan langsung dengan reespirasi adalah sistem
(A) Otot
(B) Ekskresi
(C) Pencernaan
(D) Sirkulasi
(E) Regulasi

5. Pertumbuhan tanaman air dapat meningkat karena cemaran limbah rumah tangga Sebab Limbah rumah tangga mengandung unsur-unsur yang diperlukan untuk pertumbuhan tanaman

6. Lycopodium cemuum digolongkan sebagai tumbuhan kormofita berspora Sebab Lycopodium cemuum menghasilkan dua macam spora yang berbeda ukurannya

7. Ikan berikut yang memiliki ginjal berukuran kecil dengan glomeruli sedikit dan proses osmoregulasinya dilakukan melalui penurunan laju filtrasi air, sehingga menghasilkan urin sedikit dan pekat adalah
(1) Ikan tongkol
(2) Ikan mas
(3) Ikan tuna
(4) Ikan gurami

8. Struktur berikut yang berasal dari perkembangan sel epidermis adalah
(1) Rambut daun
(2) Bulu akar
(3) Mulut daun
(4) Cabang akar

Saturday, June 26, 2021

KULIAH PERTAMA KELAS XII PANDEMIC 21 SMA KOLESE GONZAGA

 1. Pertemuan Awal Introduction 

2. Materi BIOLOGI Kelas 12 

3. Buku Buku yang digunakan  : 

  1. Buku BIOLOGI 1
  2. Buku BIOLOGI 2
  3. Buku BIOLOGI 3
  4. Buku BIOLOGI 4 
  5. Buku BIOLOGI 5
  6. Buku BIOLOGI 6 
  7. Buku BIOLOGI 7  
  8. Buku BIOLOGI 8 
  9. Buku BIOLOGI 9 
  10. Buku BIOLOGI 10 Campbell 

4. RANGKUMAN BIOLOGI   

    RINGKASAN BIOLOGI SBMPTN  

    CATATAN TANGAN 

5. LATIHAN UJIAN SEKOLAH  KELAS X,XI,XII

  1. LATIHAN SOAL 1 
6. LATIHAN SUAL BIOLOGI KELAS 12 
  1. SOAL BAB 1 PERTUMBUHAN  
  2. SOAL BAB  2 METABOLISME  
  3. SOAL BAB  3 SUBSTANSI GENETIK  
  4. SOAL BAB 4 REPRODUKSI SEL 
  5. SOAL BAB 5 GENETIKA MENDEL  
  6. SOAL BAB 6 HEREDITAS MANUSIA  DAN MUTASI
  7. SOAL BAB 7 ASAL USUL KEHIDUPAN   
  8. SOAL BAB 8 EVOLUSI 
  9. SOAL BAB 9 BIOTEKNOLOGI 

5. BAB 1 PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN . 

 ANIMASI VIDEO PERTUMBUHAN

DISKUSI

PERTEMUAN BAB 1 PERTUMBUHAN  SMA GONZAGA 

 

BAB 2 METABOLISME 

 BAB SINTESA PROTEIN 

Support web ini

BEST ARTIKEL